Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Fakta Permohonan Isbat Pernikahan Rachel Maryam dan Suaminya Setelah 9 Tahun Nikah Siri

Kompas.com - 04/08/2020, 08:30 WIB
Revi C. Rantung,
Dian Maharani

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com- Artis peran Rachel Maryam mengajukan permohonan isbat pernikahan bersama suaminya, Edwin Aprihandono di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Senin (3/8/2020).

Rachel Maryam dan Edwin mengajukan isbat pernikahan setelah 9 tahun membangun bahtera rumah tangga.

Seperti diketahui, Rachel Maryam dan Edwin menikah secara siri pada Desember 2011 lalu.

Baca juga: Rachel Maryam Ajukan Permohonan Isbat Pernikahan dan Sudah Dikabulkan

Berikut empat fakta terkait permohonan isbat pernikahan Rachel dan suaminya seperti dirangkum Kompas.com.

1. Ajukan permohonan isbat lewat kuasa hukum

Rachel Maryam dan Edwin mengutus kuasa hukum mereka ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan untuk mengajukan permohonan isbat pernikahan.

Menurut Dody Haryanto, kuasa hukum Rachel dan Edwin, kliennya memang telah mengajukan permohonan itu beberapa waktu.

Baca juga: Rachel Maryam dan Suami Kompak Ajukan Permohonan Isbat Pernikahan, Calon Buah Hati Alasannya

“Pada hari ini sesuai dengan jadwal yang sudah ditentukan oleh Pengadilan Negeri Agama Jakarta Selatan bahwa persidangan yang diajukan pemohon satu oleh Pak Edwin dan pemohon duanya ibu Rachel Maryam, yang dalam permohonannya mengajukan isbat nikah,” kata Doddy Haryanto, Senin.

Dan Doddy memastikan kliennya sudah melengkapi segala hal yang dibutuhkan, mulai dari bukti dan saksi.

“Terus dalam proses persidangan ini majelis hakim sudah mengambil sikap memeriksa berkas dan pokok perkara, memeriksa bukti dan saksi dari hal-hal tadi sudah dijalankan. Majelis berkesimpulan permohonan pemohon pertama dan pemohon kedua sudah memenuhi syarat untuk mengajukan isbat nikah,” ucap Dody.

Baca juga: Rachel Maryam Bersyukur Permohonan Isbat Pernikahan Dikabulkan


2. Permohonan isbat dikabulkan

Permohonan isbat pernikahan yang dilayangkan Rachel Maryam dikabulkan oleh majelis hakim. Dan saat ini, pernikahan Rachel dan Edwind telah sah secara negara.

“Nah kemudian juga mengambil sikap bahwa hari ini perkara permohonannya dikabulkan isbatnya,” tambah Dodi.

Sementara Rachel yang dihubungi di tempat berbeda mengaku bersyukur telah dikabulkannya permohonan isbat itu.

“Alhamdulillah kami (saya dan suami) merasa bersyukur. Dan berharap agar ini menjadi keberkahan yang lebih bagi pernikahan dan rumah tangga kami,” tulis Rachel Maryam melalui pesan singkat.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Jarang Tampil di Layar Kaca, Sogi Indra Dhuaja: Sebenarnya Pengin, Enggak Ada yang Calling

Jarang Tampil di Layar Kaca, Sogi Indra Dhuaja: Sebenarnya Pengin, Enggak Ada yang Calling

Seleb
4 Jenis Makhluk dalam Serial Nightmares and Daydreams

4 Jenis Makhluk dalam Serial Nightmares and Daydreams

Film
Aaliyah Massaid Dilamar, Reza Artamevia: Saat Ketemu Thariq Halilintar Saya Jatuh Hati Juga

Aaliyah Massaid Dilamar, Reza Artamevia: Saat Ketemu Thariq Halilintar Saya Jatuh Hati Juga

Seleb
5 Perkembangan Terbaru Kasus Narkoba Virgoun, Status Masih Terperiksa dan Kondisi Kini Mulai Tenang

5 Perkembangan Terbaru Kasus Narkoba Virgoun, Status Masih Terperiksa dan Kondisi Kini Mulai Tenang

Seleb
Momen-momen Haru Lamaran Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid

Momen-momen Haru Lamaran Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid

Seleb
Cerita Sogi Indra Dhuaja Sempat Idap Psikosomatis sampai Konsumsi 270 Butir Obat Selama 90 Hari

Cerita Sogi Indra Dhuaja Sempat Idap Psikosomatis sampai Konsumsi 270 Butir Obat Selama 90 Hari

Seleb
5 Fakta Pernikahan Beby Tsabina dan Rizki Natakusumah, Maskawin 121 Mayam hingga AHY Jadi Saksi

5 Fakta Pernikahan Beby Tsabina dan Rizki Natakusumah, Maskawin 121 Mayam hingga AHY Jadi Saksi

Seleb
Beby Tsabina Bicara Kelanjutan Kariernya Setelah Menikah

Beby Tsabina Bicara Kelanjutan Kariernya Setelah Menikah

Seleb
Beby Tsabina Ungkap Alasan Mantap Menikah dengan Rizki Natakusumah

Beby Tsabina Ungkap Alasan Mantap Menikah dengan Rizki Natakusumah

Seleb
Syukuri Kesuksesan Lovely Runner, Kim Hye Yoon: Lebih dari yang Pantas Saya Dapatkan

Syukuri Kesuksesan Lovely Runner, Kim Hye Yoon: Lebih dari yang Pantas Saya Dapatkan

K-Wave
Sempat Ditahan karena Mengemudi Saat Mabuk, Justin Timberlake Buka Suara

Sempat Ditahan karena Mengemudi Saat Mabuk, Justin Timberlake Buka Suara

Seleb
Ketika Pangeran William Joget 'Shake It Off' di Konser Taylor Swift...

Ketika Pangeran William Joget "Shake It Off" di Konser Taylor Swift...

Seleb
Jadi Orang Kepercayaan, Asisten Ungkap Kepolosan Tukul Arwana

Jadi Orang Kepercayaan, Asisten Ungkap Kepolosan Tukul Arwana

Seleb
Seserahan Lamaran Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar, Tas Chanel hingga Sepatu Limited Edition

Seserahan Lamaran Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar, Tas Chanel hingga Sepatu Limited Edition

Seleb
Dituding Sindir Raffi Ahmad soal Buat Konten di Eskalator Viral Saat Haji, Kartika Putri: Lucu

Dituding Sindir Raffi Ahmad soal Buat Konten di Eskalator Viral Saat Haji, Kartika Putri: Lucu

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com