Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Dory Harsa, Penabuh Kendang Didi Kempot, tentang Sang Legenda Campursari

Kompas.com - 15/05/2020, 13:16 WIB
Ady Prawira Riandi,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

Ayah Dory biasanya selalu mengantar Didi Kempot ke tempat-tempat penampilannya.

Saat beranjak remaja, Dory Harsa akhirnya diajak bergabung untuk memainkan instrumen kendang.

"Saya ikut Mas Didi mulai dari saya SMA kelas satu hingga saat ini teman-teman mengenal saya," kata Dory.

Baca juga: Dory Harsa Jadi Penabuh Kendang Didi Kempot Sejak SMA

Kemampuan memainkan instrumen kendang ini didapatkan dan dipelajari oleh Dory dari ayahnya.

Ia pun merasa terluka karena kepergian ayahnya hanya berbeda satu bulan sebelum Didi Kempot mengembuskan napas terakhirnya pada 5 Mei 2020.

"Jadi, saya itu kayak kehilangan dua sosok orangtua saya, Mas," ucapnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com