Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kini Kepalanya Botak, Nunung Simpan Rambutnya di Rumah Usai Divonis Kanker Payudara

Nunung memutuskan untuk memotong habis rambutnya setelah dua kali kemoterapi.

“Pas dua minggu wah (rambutnya rontok-rontok), ya udah enggak bisa dipertahankan satu helai pun itu, enggak bisa dipertahankan satu helai pun. Aku langsung minta ya udah aku dibotakin aja,” ujar Nunung di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (9/5/2023).

Nunung mengaku masih menyimpan rambut panjangnya di rumah. Ia belum tahu rambutnya itu bakal digunakannya untuk apa.

“Masih disimpan ada di rumah (kan panjang rambutnya),” kata Nunung.

Saat ditanyakan apakah ia berniat untuk mendonasikan rambutnya, Nunung belum bisa memastikannya.

Ia ingin mencari tahu bagaimana cara mendonasikan rambutnya tersebut.

“Didonasikan gimana? Emang ada yang mau?” ucap Nunung.

“(Oh didonasikan) Buat wig ya... Iya nanti dicari dicoba cari tahu deh,” lanjut Nunung.

Saat ditanyakan alasannya masih menyimpan rambutnya, Nunung mengaku sayang karena rambutnya ketika dipotong dalam kondisi masih panjang.

“Ya kan enggak mungkin dibuang, karena sudah panjang segitu. Saat itu dikuncir dulu, dipotong masih utuh panjang,“ tutur Nunung.

Selanjutnya, Nunung bakal menjalani kemoterapi ketiga pada pekan ini. Setelah menjalani kemoterapi ketiga, Nunung akan menjalani operasi kanker payudara.

Untuk diketahui, Nunung mengabarkan terkena kanker payudara pada Februari 2023 lalu. Kala itu Nunung yang memeriksakan kondisi kesehatannya di rumah sakit justru menemukan ada benjolan di bagian tubuhnya.

Kebetulan keluarga Nunung memang ada genetik kanker. Kemudian dokter menyarankan agar Nunung memeriksakan benjolan itu dengan Ultrasonografi (USG).

Hasil USG menyatakan bahwa benjolan di tubuh Nunung merupakan tumor ganas atau kanker payudara.

https://www.kompas.com/hype/read/2023/05/09/125838766/kini-kepalanya-botak-nunung-simpan-rambutnya-di-rumah-usai-divonis-kanker

Terkini Lainnya

Lirik dan Chord Lagu Lotus – Cage The Elephant

Lirik dan Chord Lagu Lotus – Cage The Elephant

Musik
Tembus 5 Juta Penonton, Vina: Sebelum 7 Hari Jadi Film Indonesia Terlaris Ke-8

Tembus 5 Juta Penonton, Vina: Sebelum 7 Hari Jadi Film Indonesia Terlaris Ke-8

Film
Bring Me The Horizon Rilis Album POST HUMAN: NeX Gen pada Tengah Malam

Bring Me The Horizon Rilis Album POST HUMAN: NeX Gen pada Tengah Malam

Musik
Gelar Konser di Jakarta Akhir Pekan Ini, Yong Hwa CNBlue: Rasanya Berdebar

Gelar Konser di Jakarta Akhir Pekan Ini, Yong Hwa CNBlue: Rasanya Berdebar

K-Wave
5 Alasan Drama Lovely Runner Sayang untuk Dilewatkan

5 Alasan Drama Lovely Runner Sayang untuk Dilewatkan

K-Wave
5 Fakta Menarik Kim Hye Yoon, Bintang Lovely Runner

5 Fakta Menarik Kim Hye Yoon, Bintang Lovely Runner

K-Wave
Kunci Ashanty dan Anang 12 Tahun Harmonis Berumah Tangga dan Antisipasi jika Berbeda Pendapat

Kunci Ashanty dan Anang 12 Tahun Harmonis Berumah Tangga dan Antisipasi jika Berbeda Pendapat

Seleb
Killing Me Inside Re:Union Jadi Pembuka Konser Avenged Sevenfold

Killing Me Inside Re:Union Jadi Pembuka Konser Avenged Sevenfold

Musik
Line-up Lengkap BNI Java Jazz Festival 2024 Hari Pertama

Line-up Lengkap BNI Java Jazz Festival 2024 Hari Pertama

Musik
Hasil Otopsi Keluar, Penyebab Kematian Mendadak Park Bo Ram Terungkap

Hasil Otopsi Keluar, Penyebab Kematian Mendadak Park Bo Ram Terungkap

K-Wave
Franki Indrasmoro: Biarlah Pepeng Dikenal sebagai Drummer Naif, Franki Ini Ganti Baju

Franki Indrasmoro: Biarlah Pepeng Dikenal sebagai Drummer Naif, Franki Ini Ganti Baju

Musik
5 Rekomendasi BNI Java Jazz Festival 2024 Hari Pertama, Ada Anak Sandiaga Uno hingga Reuni Warna

5 Rekomendasi BNI Java Jazz Festival 2024 Hari Pertama, Ada Anak Sandiaga Uno hingga Reuni Warna

Musik
Lepas Nama Pepeng Naif, Franki Indrasmoro Rilis Lagu Ceriakan Dunia

Lepas Nama Pepeng Naif, Franki Indrasmoro Rilis Lagu Ceriakan Dunia

Musik
Sinopsis Valerian and The City of A Thousand Planets, Kisah Dua Agen Pemerintah

Sinopsis Valerian and The City of A Thousand Planets, Kisah Dua Agen Pemerintah

Film
Sinopsis Film Clash of The Titans, Perebutan Kekuasaan antara Manusia, Raja, dan Dewa

Sinopsis Film Clash of The Titans, Perebutan Kekuasaan antara Manusia, Raja, dan Dewa

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke