Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tiket Film Jalan yang Jauh Jangan Lupa Pulang Resmi Dijual

Sebagai informasi, film garapan sutradara Angga Dwimas Sasongko itu bakal hadir serentak di Tanah Air pada 2 Februari 2023.

"Untuk kamu yang sudah tidak sabar menanti kabar Aurora, tiket film Jalan yang Jauh Jangan Lupa Pulang untuk tanggal 2 Februari di beberapa bioskop sudah tersedia," tulis Visinema Pictures, dikutip Kompas.com, Senin.

Dalam unggahan tersebut, tiket bioskop film yang dibintangi Sheila Dara, Rio Dewanto, dan Rachel Amanda itu dapat dipesan melalui aplikasi M-Tix XXI dan TIX ID.

Film ini berkisah tentang Aurora (Sheila Dara Aisha) yang merantau ke London, Inggris, untuk meraih mimpinya.

Dia harus berjuang menghadapi kerasnya kehidupan di negeri orang, di tengah jauh dari keluarga.

Aurora tinggal di London bersama temannya, Honey, yang sudah lama tinggal di sana.

Honey merupakan sosok pekerja keras yang sudah dianggap kakak oleh Aurora semenjak dia menetap di London.

Ia tidak sendirian dalam menggapai mimpinya di London. Ada Kit, laki-laki keturunan Jerman-Thailand yang sama-sama bekerja keras dalam meraih mimpinya di London.

Setelah Aurora hilang kontak dengan keluarga di Indonesia, Angkasa (Rio Dewanto) dan Awan (Rachel Amanda) memutuskan untuk mencari Aurora ke London.

Firasat keduanya benar bahwa Aurora sedang kesulitan menjalani kehidupan di London dan mereka berusaha membujuknya untuk kembali ke Indonesia.

https://www.kompas.com/hype/read/2023/01/30/191903366/tiket-film-jalan-yang-jauh-jangan-lupa-pulang-resmi-dijual

Terkini Lainnya

Jujutsu Kaisen Chapter 261, Yuta Ambil Alih Tubuh Gojo

Jujutsu Kaisen Chapter 261, Yuta Ambil Alih Tubuh Gojo

Hits
Ternyata Sukses Besar, Lagu Mencintaimu Awalnya Dijual karena Bebi Romeo Pinjam Uang Anang Hermansyah

Ternyata Sukses Besar, Lagu Mencintaimu Awalnya Dijual karena Bebi Romeo Pinjam Uang Anang Hermansyah

Seleb
Ini Alasan Thariq Halilintar Yakin Menikahi Aaliyah Massaid

Ini Alasan Thariq Halilintar Yakin Menikahi Aaliyah Massaid

Seleb
Java Jazz Festival 2024, Panggung Petama Mahalini usai Menikah dan Nostalgia Ananda Badudu

Java Jazz Festival 2024, Panggung Petama Mahalini usai Menikah dan Nostalgia Ananda Badudu

Musik
Cantik dari Dalam Versi Nana Mirdad, Sehat Mental dan Olahraga

Cantik dari Dalam Versi Nana Mirdad, Sehat Mental dan Olahraga

Seleb
Alasan Pemerintah AS Gugat Live Nation untuk Dipisah dari Ticketmaster

Alasan Pemerintah AS Gugat Live Nation untuk Dipisah dari Ticketmaster

Musik
Deretan Momen Menarik Konser Avanged Sevenfold di Jakarta

Deretan Momen Menarik Konser Avanged Sevenfold di Jakarta

Musik
5 Momen Seru Konser CNBlue di Jakarta

5 Momen Seru Konser CNBlue di Jakarta

K-Wave
CNBLue Kembali ke Jakarta Setelah 7 Tahun, Boice Indonesia: Ini Kenangan Terbaik

CNBLue Kembali ke Jakarta Setelah 7 Tahun, Boice Indonesia: Ini Kenangan Terbaik

K-Wave
Thariq Halilintar Siapkan Lamaran Keluarga untuk Aaliyah Massaid

Thariq Halilintar Siapkan Lamaran Keluarga untuk Aaliyah Massaid

Seleb
Minta Penggemar Ajari Bahasa Gaul Jakarta, Jung Shin CNBlue: Cogil?

Minta Penggemar Ajari Bahasa Gaul Jakarta, Jung Shin CNBlue: Cogil?

K-Wave
18 Tahun Menikah, ini Tips Jaga Keharmonisan ala Nana Mirdad

18 Tahun Menikah, ini Tips Jaga Keharmonisan ala Nana Mirdad

Seleb
Avenged Sevenfold Tunaikan Janji Nostalgia Anak Warnet dalam Konser di Jakarta

Avenged Sevenfold Tunaikan Janji Nostalgia Anak Warnet dalam Konser di Jakarta

Musik
Pilih Indonesia Jadi Satu-satunya Negara di Asia untuk Tur, Avenged Sevenfold: Penontonnya Selalu Paling Banyak

Pilih Indonesia Jadi Satu-satunya Negara di Asia untuk Tur, Avenged Sevenfold: Penontonnya Selalu Paling Banyak

Musik
Tutup Konser di Jakarta, Min Hyuk CNBLUE : Butuh Waktu Lama Bertemu Kalian

Tutup Konser di Jakarta, Min Hyuk CNBLUE : Butuh Waktu Lama Bertemu Kalian

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke