Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sinopsis How to Be a Cowboy, Serial Netflix tentang Kehidupan Koboi

JAKARTA, KOMPAS.com - Serial realita terbaru berjudul How to Be a Cowboy dapat disaksikan di layanan streaming Netflix mulai besok, Rabu (1/9/21). 

Serial ini dibintangi oleh Dale Brisby beserta kru koboinya yang akan memperlihatkan penonton seputar serba-serbi kehidupan seorang koboi. 

Dale Brisby adalah seorang penunggang kerbau profesional yang juga dikenal melalui kanal YouTube-nya, Rodeo Time.

Melalui kanal YouTube tersebut, ia mengunggah kesehariannya selama bekerja di peternakan bernama Radiator Ranch.

Dalam serial How to Be a Cowboy, Dale akan mengajak para penonton untuk melihat gaya hidup dari para koboi di pertenakannya. 

Berbagai tradisi yang kerap dilakukan Dale dan krunya juga dapat terlihat melalui serial ini. 

Dale yang aktif menggunakan media sosial akan menunjukkan bagaimana selama ini ia memanfaatkan platform tersebut untuk melestarikan tradisi koboi.

Manajer peternakan ini juga akan melatih generasi penerusnya, memperlihatkan bagaimana menjadi seorang Koboi dengan baik.

Tidak hanya itu, kehidupan karyawan magang di peternakan tersebut juga akan turut disorot.

Penasaran bagaimana Dale mengelola Radiator Ranch dan melestarikan tradisinya sebagai koboi?

Saksikan serial How to Be a Cowboy yang akan tayang di Netflix mulai besok, Rabu (1/9/2021).

https://www.kompas.com/hype/read/2021/08/31/111605366/sinopsis-how-to-be-a-cowboy-serial-netflix-tentang-kehidupan-koboi

Terkini Lainnya

Terlihat Bahagia di Sosmed tapi Bongkar Dugaan Perselingkuhan Andrew Andika, Tengku Dewi: Itu Bukan Tipu-tipu

Terlihat Bahagia di Sosmed tapi Bongkar Dugaan Perselingkuhan Andrew Andika, Tengku Dewi: Itu Bukan Tipu-tipu

Seleb
Bono U2: Coldplay Bukanlah Band Rock

Bono U2: Coldplay Bukanlah Band Rock

Musik
Dakwaan Ammar Zoni dan Permohonan Rehabiltasi Ketiga Kalinya

Dakwaan Ammar Zoni dan Permohonan Rehabiltasi Ketiga Kalinya

Seleb
Devano Danendra Ungkap Adegan Tersulit di Film Malam Pencabut Nyawa

Devano Danendra Ungkap Adegan Tersulit di Film Malam Pencabut Nyawa

Film
Kisah Pemilik Warung Sate RSPP Pak Muri yang Didatangi Ji Chang Wook

Kisah Pemilik Warung Sate RSPP Pak Muri yang Didatangi Ji Chang Wook

K-Wave
Deddy Corbuzier Jadi Produser Film Malam Pencabut Nyawa, Rahasiakan dari Anak hingga Siap Di-bully

Deddy Corbuzier Jadi Produser Film Malam Pencabut Nyawa, Rahasiakan dari Anak hingga Siap Di-bully

Film
Wanita yang Diduga Sosok Asli Martha di Serial Baby Reindeer Muncul, Bantah Tudingan Penguntit

Wanita yang Diduga Sosok Asli Martha di Serial Baby Reindeer Muncul, Bantah Tudingan Penguntit

Film
Jadi Produser Film Horor, Deddy Corbuzier Simpan Rahasia dari Azka Corbuzier

Jadi Produser Film Horor, Deddy Corbuzier Simpan Rahasia dari Azka Corbuzier

Seleb
Muhammad Adhiyat Ungkap Kesamaan Karakternya di Dunia Nyata dengan Karakter Dilan

Muhammad Adhiyat Ungkap Kesamaan Karakternya di Dunia Nyata dengan Karakter Dilan

Film
Jadi Produser Malam Pencabut Nyawa, Deddy Corbuzier: Kalau Film Ini 'Dibully' Kelewatan

Jadi Produser Malam Pencabut Nyawa, Deddy Corbuzier: Kalau Film Ini "Dibully" Kelewatan

Film
Ammar Zoni Kembali Ajukan Permohonan Rehabilitasi di Kasus Narkoba Ketiga Kalinya

Ammar Zoni Kembali Ajukan Permohonan Rehabilitasi di Kasus Narkoba Ketiga Kalinya

Seleb
Ferdy Ardiansyah, Anak Sule yang Debut Akting di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Ferdy Ardiansyah, Anak Sule yang Debut Akting di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Film
Film Vina: Sebelum 7 Hari Capai 2 Juta Penonton, Anggy Umbara: Semoga Penuh Manfaat

Film Vina: Sebelum 7 Hari Capai 2 Juta Penonton, Anggy Umbara: Semoga Penuh Manfaat

Film
Deddy Corbuzier Debut Jadi Produser di Film Malam Pencabut Nyawa

Deddy Corbuzier Debut Jadi Produser di Film Malam Pencabut Nyawa

Film
Debut Akting di Dilan 1983: Wo Ai Ni, Ashel Eks JKT48 Ketagihan Main Film

Debut Akting di Dilan 1983: Wo Ai Ni, Ashel Eks JKT48 Ketagihan Main Film

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke