Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Cara Mengoptimalkan Tata Letak Kamar Tidur Menurut Feng Shui

Kompas.com - 30/01/2024, 21:25 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Sumber The Spruce

Namun, jika menginginkan cermin di kamar tidur, pastikan tidak menghadap langsung ke tempat tidur Anda.

Perhatikan juga apa yang dipantulkan cermin. Misalnya, cermin lebih baik memantulkan karya seni yang menenangkan daripada kantor di rumah. 

Baca juga: 5 Cara Mengurangi Kelembapan Berlebih di Kamar Tidur

Penyesuaian tata letak kamar tidur dengan beberapa jendela

Jika kamar tidur berada di ruang berjemur atau ruangan dengan jendela di tiga dari empat dindingnya, akan sulit menemukan dinding kokoh untuk meletakkan tempat tidur.

Untuk memanfaatkan apa yang Anda punya, letakkan di tempat yang pintunya masih terlihat meski itu berarti punggung Anda berada di balik jendela saat tidur.

Namun, Anda dapat memilih tempat tidur kanopi untuk menciptakan rasa aman dan tertutup. 

Baca juga: 6 Benda Feng Shui yang Dapat Membersihkan Rumah

Penyesuaian tata letak kamar tidur yang berfungsi sebagai ruang kerja

Terakhir, cara mengoptimalkan tata letak kamar tidur menurut feng shui adalah yang berfungsi sebagai ruang kerja.

Terkadang satu-satunya ruang untuk stasiun kerja dari rumah adalah di kamar tidur, apalagi di rumah kecil. 

Meski tidak ideal memiliki meja keraj di kamar tidur dalam hal keseimbangan kehidupan kerja dan feng shui, penempatannya dapat mengurangi dampak negatifnya.

Hindari meletakkan meja tepat di samping tempat tidur karena dapat membuat Anda merasa tegang saat mencoba beristirahat dan sebaliknya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

Pets & Garden
Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Housing
Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Do it your self
Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Pets & Garden
6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

Decor
Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Do it your self
Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Do it your self
Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Pets & Garden
Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Do it your self
5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

Pets & Garden
8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

Pets & Garden
5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

Housing
5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

Pets & Garden
4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com