Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prediksi Tren Lantai Dapur 2024 Menurut Para Desainer

Kompas.com - 16/10/2023, 16:49 WIB
Siti Nur Aeni

Penulis

Sumber Livingetc

Warna gelap dengan tekstur kasar ternyata bisa memberikan kesan berbeda pada dapur. Selain itu, lantai ini juga memberikan kesan cantik dan ikonik pada ruang memasak tersebut.

Baca juga: 5 Jenis Lantai Batu Alam untuk Rumah

6. Lantai kayu pernis gelap

Ilustrasi lantai kayu di dapurShutterstock/james benjamin Ilustrasi lantai kayu di dapur

Lantai yang dipernis dengan warna gelap juga diprediksi akan menjadi tren lantai dapur di tahun depan.

Permukaan gelap dan reflektif akan memberikan kesan dramatis dan kedalaman pada dapur. Hasil akhir ini juga tahan lama, sehingga keindahan lantai dapur tetap terjaga.

7. Lantai beton mentah

Tren lantai dapur di tahun 2024 lainnya yaitu lantai beton mentah. Lantai ini sangat cocok dipadukan dengan dapur berwarna pastel.

Lantai beton mentah akan memberikan kesan industrial yang cantik Permukaan beton ini tahan lama dan mudah dibersihkan.

Caitlin Parker-Brown, Direktur Parker Studio menyebutkan bahwa lantai ini akan membuat ruangan terasa sejuk saat musim kemarau dan menghangatkan ruangan saat musim dingin.

Baca juga: Begini Cara Membersihkan Lantai Beton dengan Mudah

8. Lantai batu dan kayu

Kayu tidak hanya memberikan kesan lembut pada interior minimalis, namun juga membuat ruangan lebih cantik.

Lantai kayu sangat cocok dipadukan dengan lantai batu. Keunggulan dari lantai batu yaitu tahan lama, sehingga bisa digunakan dalam jangka panjang. Perpaduan kedua material ini membuat dapur lebih estetik.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com