Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 09/07/2023, 19:13 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Ada alasan mengapa banyak pemilik hewan peliharaan terkadang bisa terlambat pergi ke kantor.

Ada kemungkinan besar anjing peliharaan telah membawa atau mencuri sepatu pemiliknya. Hal ini juga pernah terjadi dalam beberapa adegan film. 

Baca juga: 7 Fakta Menarik Anjing Chow Chow, Lidah Berwarna Biru dan Suka Sendiri

Rupanya, anjing menyukai sepatu juga berangkat dari kepercayaan kuno yang mengatakan bahwa anjing menyukai kaki yang bau.

Hal ini sepertinya merupakan penjelasan logis mengapa anjing tampak terobsesi dengan sepatu. Anjing mengendus sepatu, berguling-guling di atasnya, memasukkan kepalanya ke sepatu, dan terkadang mengunyahnya.

Kecenderungan anjing mencuri, mengunyah, dan akhirnya memasukkan moncongnya ke dalam sepatu adalah hal umum yang dapat dialami semua ras anjing dan temperamen.

Lantas, mengapa anjing menyukai sepatu?

Baca juga: 10 Ras Anjing yang Paling Patuh pada Pemiliknya

Ilustrasi anjing mengigit dan menyukai sepatu.Shutterstock/Lapina Ilustrasi anjing mengigit dan menyukai sepatu.
Dilansir dari Mental Floss, Minggu (9/7/2023), seekor anjing menyukai sepatu pemiliknya dapat bergantung pada usia hewan peliharaan.

Anak anjing yang menggerogoti sepatu mungkin melakukannya karena sedang tumbuh gigi dan karet atau kulit yang lembut pada sepatu terasa menyenangkan.

Karena merasa lega dan senang, anak anjing cenderung melakukan hal itu sebagai kebiasaan.

Namun, untuk anjing dewasa, motivasinya lebih bervariasi. Alasan mengapa anjing menyukai sepatu lantaran mudah mengaksesnya,

Sepatu biasanya ditemukan di permukaan tanah sehingga mudah bagi anjing untuk melihatnya mengambil sepatu, dan membawanya pergi. 

Baca juga: 10 Ras Anjing yang Setia pada Pemiliknya, Akita hingga Chihuahua

Dari sana, sepatu menjadi semacam pengalaman sensorik. Sepatu memiliki aroma pemiliknya serta aroma yang telah terbawa saat berjalan di area lain.

Ini semacam perjalanan anjing dengan hewan peliharaan yang dapat menjelajahi tempat yang pernah dikunjungi seseorang. Semakin menyengat bau sepatu, semakin anjing menyukainya. 

Bahkan anjing sampai tertidur di samping sepatu karena alasan penciuman yang sama. Karena baunya yang familiar, ini membuat anjing merasa nyaman.

Namun, sepatu yang dibawa anjing dapat rusak. Ini menjadi hal yang dikhawatirkan sebagian besar pemilik anjing peliharaan. 

Baca juga: 5 Ras Anjing Terbaik untuk Menjaga Rumah, Rottweiler hingga Akita

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Ide Dekorasi Dinding dengan Warna Beige

4 Ide Dekorasi Dinding dengan Warna Beige

Decor
5 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur dengan Minim Cahaya Matahari dan Air

5 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur dengan Minim Cahaya Matahari dan Air

Pets & Garden
6 Cara Menjaga Rumah dari Bahaya Kebakaran

6 Cara Menjaga Rumah dari Bahaya Kebakaran

Housing
4 Cara Merawat Ikan Mas Koki

4 Cara Merawat Ikan Mas Koki

Pets & Garden
Cara Membersihkan Peralatan Stainless Steel dengan Bahan Alami

Cara Membersihkan Peralatan Stainless Steel dengan Bahan Alami

Do it your self
5 Hal yang Boleh Dilakukan Penyewa Rumah

5 Hal yang Boleh Dilakukan Penyewa Rumah

Housing
5 Suara yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Apa Saja?

5 Suara yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Apa Saja?

Housing
8 Tanaman Hias dengan Perawatan Minum untuk Kamar Tidur

8 Tanaman Hias dengan Perawatan Minum untuk Kamar Tidur

Pets & Garden
4 Hewan Peliharaan yang Memiliki Harga Fantastis

4 Hewan Peliharaan yang Memiliki Harga Fantastis

Pets & Garden
Cara Membersihkan Bagian Dalam dan Luar Pintu Oven Kaca

Cara Membersihkan Bagian Dalam dan Luar Pintu Oven Kaca

Home Appliances
5 Hal yang Dapat Menarik Nyamuk Muncul di Halaman Rumah

5 Hal yang Dapat Menarik Nyamuk Muncul di Halaman Rumah

Pets & Garden
10 Perilaku Manusia yang Tidak Disukai Kucing

10 Perilaku Manusia yang Tidak Disukai Kucing

Pets & Garden
5 Pakaian yang Harus Dicuci Secara Terpisah, Ini Alasannya

5 Pakaian yang Harus Dicuci Secara Terpisah, Ini Alasannya

Housing
4 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak dengan Wajan Besi Cor

4 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak dengan Wajan Besi Cor

Home Appliances
6 Tanda Perlu Membeli Vacuum Cleaner Baru

6 Tanda Perlu Membeli Vacuum Cleaner Baru

Home Appliances
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com