Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 25/02/2023, 18:22 WIB
Dominikus Wirawan Kuncorojati,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Jamur dapat tumbuh di berbagai permukaan rumah. Karena udaranya yang lembap, kamar mandi menjadi salah satu ruangan yang rawan ditumbuhi jamur.

Sebagian kamar mandi dilengkapi dengan exhaust fan, yang berfungsi mengalirkan udara lembap ke luar ruangan. Hal ini dapat meminimalkan kemungkinan kamar mandi ditumbuhi jamur.

Namun bagaimana dengan kamar mandi tanpa exhaust fan?

Baca juga: 6 Penyebab Jamur Muncul di Rumah dan Cara Mengatasinya

Ilustrasi jamur di rumah. Shutterstock/Yavdat Ilustrasi jamur di rumah.

Menambahkan langkah-langkah pencegahan kecil berikut dalam rutinitas penggunaan kamar mandi dapat membantu menjaga kamar mandi bebas jamur sehingga tetap sehat.

Dilansir Mind Body Green, Sabtu (25/2/2023), berikut cara mencegah jamur di kamar mandi.

1. Kamar mandi dengan exhaust fan

Jika kamar mandi Anda dilengkapi exhaust fan, nyalakan setiap Anda menggunakan kamar mandi untuk mandi atau berendam. Exhaust fan akan membantu mengeluarkan kelembapan dari kamar mandi ke luar rumah.

Nyalakan exhaust fan setidaknya selama 30 menit setelah Anda selesai mandi, untuk memastikan kelembapan hilang sebanyak mungkin.

Baca juga: 3 Tanaman Hias Ini Bisa Cegah Pertumbuhan Jamur di Kamar Mandi

Buka pintu kamar mandi, agar memungkinkan udara yang lebih kering dari luar ruangan masuk dan menggantikan udara lembap yang mengalir keluar.

Hal ini membantu mempertahankan kelembapan yang lebih rendah dan mencegah kondensasi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Do it your self
5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

Decor
5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

Decor
5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

Housing
5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Home Appliances
5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

Home Appliances
Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com