Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 14/09/2022, 20:04 WIB
Nabilla Ramadhian,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber Vet Street

 

Baca juga: 7 Fakta Unik Kucing Siam yang Eksotis dan Penuh Sejarah

Meski demikian, tidak semua orang ingin menghabiskan waktu untuk membersihkan tumpukan bulu kucing yang rontok.

Jika kamu salah satunya, ada beberapa ras kucing bulu pendek yang tidak terlalu sering mengalami kerontokan, salah satunya adalah Devon Rex.

Ada juga kucing Sphynx yang bulunya sangat halus dan tipis sehingga membuatnya terlihat seperti benar-benar botak.

Ras kucing ramah anak

Ilustrasi kucing - Kucing jenis Devon Rex.SHUTTERSTOCK / jojosmb Ilustrasi kucing - Kucing jenis Devon Rex.

Jika memiliki anak atau berpikir untuk memulai sebuah keluarga, penting halnya bagi anak dan kucing peliharaan untuk saling bersahabat, atau setidaknya saling mentolerir satu sama lain.

Ketertarikan kucing terhadap anak kecil akan tergantung pada kepribadiannya, sosialisasinya, dan bagaimana anak memperlakukannya.

Ada jenis kucing tertentu yang lebih mungkin untuk senang berada di dekat anak-anak, termasuk Maine Coon dan Birma.

Baca juga: Kenapa Kucing Sphynx Tidak Berbulu?

Ras kucing untuk dipelihara bersama anjing

Kucing dan anjing bisa dipelihara secara bersamaan, meski tidak ada jaminan keduanya akan mentolerir satu sama lain.

Namun, kamu bisa meningkatkan peluang memiliki rumah dengan beragam jenis hewan peliharaan dengan mempertimbangkan ras kucing yang kepribadiannya cocok dengan anjing.

Salah satunya adalah American Shorthair yang cukup percaya diri untuk bertahan saat melawan anjing, tetapi cukup bersahabat untuk terbuka memiliki teman anjing. Ada pula kucing Tonkin yang biasanya senang bermain dengan anjing.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Cara Meningkatkan Pencahayaan Alami di Dalam Rumah

6 Cara Meningkatkan Pencahayaan Alami di Dalam Rumah

Housing
Cara Membersihkan Cobek dan Ulekan Batu dengan Benar

Cara Membersihkan Cobek dan Ulekan Batu dengan Benar

Do it your self
6 Cara Membuat Kamar Tidur Kedap Suara, Bikin Istirahat Jadi Tenang

6 Cara Membuat Kamar Tidur Kedap Suara, Bikin Istirahat Jadi Tenang

Do it your self
Tips Menata Ruangan yang Paling Sering Digunakan

Tips Menata Ruangan yang Paling Sering Digunakan

Housing
Cara Membersihkan Tanaman Hias agar Tumbuh Cantik

Cara Membersihkan Tanaman Hias agar Tumbuh Cantik

Pets & Garden
5 Cara Membersihkan Wajan Stainless Steel yang Gosong

5 Cara Membersihkan Wajan Stainless Steel yang Gosong

Do it your self
Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Home Appliances
4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

Do it your self
7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

Housing
4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

Decor
Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Housing
Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Pets & Garden
6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com