Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Menyimpan Makanan Kucing Kering dan Menjaganya Tetap Segar

Kompas.com - 30/05/2022, 18:45 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Tidak sedikit cat owner masih abai dalam menyimpan makanan kucingnya, khususnya makanan kucing kering atau dry food.

Padahal, cara penyimpanan makanan kucing kering sangat penting untuk memastikan kualitasnya tetap terjaga.

Jika kamu belum mengetahui cara menyimpan makanan kucing kering, pastikan untuk membaca artikel ini hingga selesai agar menjadi tahu.

Baca juga: Haruskah Meletakkan Air Minum dan Makanan Kucing Berjauhan?

Dilansir dari Hepper, Senin (30/5/2022), berikut ini adalah cara untuk menjaga makanan kucing kering agar tetap segar.

Ilustrasi makanan kucing. PIXABAY/KROPEKK_PL Ilustrasi makanan kucing.
1. Simpan ke dalam wadah yang dapat digunakan kembali

Karena makanan kucing kering biasanya dikemas dalam bungkus plastik yang tidak dapat ditutup kembali, kamu perlu menggunakan wadah yang dapat digunakan untuk menjaga makanan kucing kering tetap segar.

Berikut ini beberapa opsi bagus untuk menyimpan makanan kucing kering:

Wadah kedap udara plastik

Wadah kedap udara plastik telah menjadi cara trendi untuk menyimpan makanan hewan peliharaan.

Baca juga: Cara Menghilangkan Noda Kuning di Wadah Plastik

Mereka memberikan solusi sederhana dan mudah digunakan untuk urusan menyimpan makanan hewan yang kering, memungkinkan makanan tetap segar lebih lama.

Selain menjaga makanan tetap segar, wadah kedap udara plastik juga melindungi makanan dari hama, seperti semut, cacing, atau ngengat biji-bijian yang mungkin ingin mengemil makanan kucingmu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Menghilangkan Stiker di Kaca Jendela, Bisa Pakai Cuka

Cara Menghilangkan Stiker di Kaca Jendela, Bisa Pakai Cuka

Do it your self
Mudah, Cara Memperbanyak Tanaman Hias Lidah Mertua

Mudah, Cara Memperbanyak Tanaman Hias Lidah Mertua

Pets & Garden
5 Barang Kamar Tidur yang Sebaiknya Dibeli Bekas

5 Barang Kamar Tidur yang Sebaiknya Dibeli Bekas

Housing
Mesin Cuci Bukaan Depan Vs Mesin Cuci Bukaan Atas, Mana yang Terbaik?

Mesin Cuci Bukaan Depan Vs Mesin Cuci Bukaan Atas, Mana yang Terbaik?

Home Appliances
7 Perawatan Kulkas yang Dapat Menurunkan Tagihan Listrik

7 Perawatan Kulkas yang Dapat Menurunkan Tagihan Listrik

Home Appliances
5 Cara Merawat Sepatu Kulit agar Tetap Berkilau dan Awet

5 Cara Merawat Sepatu Kulit agar Tetap Berkilau dan Awet

Do it your self
Bawa Hoki, Ini Cara Merawat Tanaman Lucky Bamboo di Dalam Ruangan

Bawa Hoki, Ini Cara Merawat Tanaman Lucky Bamboo di Dalam Ruangan

Pets & Garden
6 Penyebab Pakaian Berbulu

6 Penyebab Pakaian Berbulu

Home Appliances
6 Manfaat Merawat Lidah Mertua di Rumah, Apa Saja?

6 Manfaat Merawat Lidah Mertua di Rumah, Apa Saja?

Pets & Garden
5 Warna Cat Dapur yang Cerah, Bikin Ruangan Lebih Ceria

5 Warna Cat Dapur yang Cerah, Bikin Ruangan Lebih Ceria

Decor
Cara Memusnahkan Tungau Kasur dengan Efektif

Cara Memusnahkan Tungau Kasur dengan Efektif

Do it your self
Simak, Begini Tips Menanam Bunga Peony

Simak, Begini Tips Menanam Bunga Peony

Pets & Garden
Tips Membersihkan Peralatan Stainless Steel dengan Benar

Tips Membersihkan Peralatan Stainless Steel dengan Benar

Do it your self
Karakteristik Anjing Pudel dan Cara Merawatnya

Karakteristik Anjing Pudel dan Cara Merawatnya

Pets & Garden
5 Cara Membuat Ruang Penyimpanan di Rumah

5 Cara Membuat Ruang Penyimpanan di Rumah

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com