Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 14/05/2022, 09:34 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Seledri (Apium graveolens L.) adalah jenis sayuran daun yang lazim digunakan sebagai bumbu dan juga dapat digunakan sebagai obat herbal. Selain itu, daun seledri juga digunakan sebagai penyedap rasa pada beberapa jenis makanan.

Anda pun dapat menanam seledri di halaman rumah untuk menikmati hasilnya untuk konsumsi sendiri. selain itu, tidak ada salahnya budidaya seledri yang hasilnya memberikan dampak ekonomi. 

Dikutip dari laman Cybex Kementerian Pertanian RI, Sabtu (14/5/2022), berikut cara menanam seledri di halaman rumah ataupun di lahan.

Baca juga: Cara Menanam Alpukat di Dalam Pot

Ilustrasi seledri, daun seledri.PIXABAY/ERIC CHEN Ilustrasi seledri, daun seledri.

1. Pengolahan lahan

Pengolahan lahan dilakukan dalam beberapa tahap, yakni mencangkul tanah, menggemburkan tanah, membuat bedengan, memupuk, dan meratakan tanah. Tanah dicangkul sedalam 30 sampai 40 cm, biarkan selama 15 hari.

Bedengan dibuat dengan ukuran lebar 80 sampai 100 cm, tinggi 30 cm, panjang sesuai lahan tersedia. Jarak antara bedengan 30 sampai 40 cm, buat parit antara bedengan untuk pengairan.

Pemberian pupuk pada bedengan dengan mencampurkan 2 kilogram per meter persegi pupuk kandang dan 2 kilogram per hektar pasir (jika tanah berliat).

Naungi bedengan dengan plastik bening atau anyaman daun kelapa.

Baca juga: Cara Mudah Menanam Bayam di Halaman Rumah

2. Persemaian

Persemaian dilakukan di edengan persemaian dengan lebar 100 hingga 120 cm, tinggi 30 hingga 40 cm dan panjang disesuaikan dengan lahan yang ada. Sebelum disemai, benih direndam di air hangat 55 sampai 60 derajat celcius selama 15 menit.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Membersihkan Alat Pemanggang Daging Setelah Membakar Satai

Cara Membersihkan Alat Pemanggang Daging Setelah Membakar Satai

Do it your self
6 Cara Menyimpan Rempah yang Benar agar Tetap Awet

6 Cara Menyimpan Rempah yang Benar agar Tetap Awet

Do it your self
Cara Menyimpan Daging Kurban agar Tahan Lama

Cara Menyimpan Daging Kurban agar Tahan Lama

Do it your self
Tips Menata Freezer untuk Mengurangi Kekacauan

Tips Menata Freezer untuk Mengurangi Kekacauan

Home Appliances
Tips Membersihkan Vacuum Cleaner dengan Benar

Tips Membersihkan Vacuum Cleaner dengan Benar

Do it your self
5 Kesalahan Dekorasi Kamar Tidur Menurut Desainer

5 Kesalahan Dekorasi Kamar Tidur Menurut Desainer

Decor
Cara Membersihkan Pengering Pakaian dengan Benar

Cara Membersihkan Pengering Pakaian dengan Benar

Do it your self
Cara Membersihkan Spatula Kayu dengan Mudah

Cara Membersihkan Spatula Kayu dengan Mudah

Do it your self
5 Sayuran yang Bisa Ditanam di Dalam Ruangan

5 Sayuran yang Bisa Ditanam di Dalam Ruangan

Pets & Garden
5 Warna Cat yang Membuat Dapur Terlihat Mahal

5 Warna Cat yang Membuat Dapur Terlihat Mahal

Decor
5 Kesalahan Menyiram Taman di Musim Kemarau

5 Kesalahan Menyiram Taman di Musim Kemarau

Pets & Garden
7 Warna Cat Terbaik untuk Rumah Bergaya Farmhouse

7 Warna Cat Terbaik untuk Rumah Bergaya Farmhouse

Decor
Cara Memasang Kipas Angin di Langit-langit Rumah

Cara Memasang Kipas Angin di Langit-langit Rumah

Home Appliances
4 Ide Dekorasi Dinding dengan Warna Beige

4 Ide Dekorasi Dinding dengan Warna Beige

Decor
5 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur dengan Minim Cahaya Matahari dan Air

5 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur dengan Minim Cahaya Matahari dan Air

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com