Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mana yang Lebih Baik, Kasur Pegas atau Kasur Busa?

Kompas.com - 26/03/2022, 10:32 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

 

Saat Anda mengeluarkan kasur busa dari kemasannya untuk pertama kalinya, kasur lebih rentan terhadap pelepasan gas, yang merupakan bau kimia awal yang dihasilkan dari pelepasan senyawa organik yang mudah menguap (VOC).

Meskipun tidak menyenangkan, baunya tidak memiliki efek jangka panjang yang diketahui, dan biasanya hilang dalam beberapa hari.

Namun, ada baiknya Anda tetap membuka jendela saat membongkar tempat tidur untuk mengurangi baunya. Sebagai pilihan lain, jika Anda tidak dapat memutuskan antara busa dan pegas, kasur hybrid menggabungkan busa memori dan pegas, memberikan dukungan kontur dan pantulan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com