Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ragam Hal yang Menandakan Kucing Kelebihan Berat Badan

Kompas.com - 27/02/2022, 13:13 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

 

Lingkar pinggang tidak terlihat

Jika kamu tidak dapat melihat lingkar pinggang kucingmu saat kamu berdiri di atasnya, atau "sedikit lekukan ke atas" dari samping, mungkin ia kelebihan berat badan.

Baca juga: 5 Cara Mengatasi Kucing Stres agar Tenang dan Nyaman

Selain itu, jika perut kucingmu lebih lebar dari bahu atau pinggulnya, kemungkinan dia memang kelebihan berat badan.

Tulang rusuknya tidak terasa saat dipegang

Cara lain untuk memeriksa kucing kelebihan berat badan adalah dengan meraba sisi tubuh kucingmu.

Jika kamu tidak dapat merasakan tulang rusuknya tanpa menekan dengan kuat, kucingmu mungkin kelebihan berat badan.

Kucing mudah terengah-engah

Baca juga: 7 Penyebab Kucing Tidak Mau Makan

Jika kucingmu mudah terengah-engah, sering mengi, atau menjadi kurang aktif, itu juga bisa disebabkan oleh masalah berat badan yang berlebih.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com