Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 16/10/2021, 15:33 WIB
Dian Reinis Kumampung

Penulis

 

Mesin cuci bukaan depan memberikan kualitas pencucian yang lebih baik, program pencucian yang juga lebih beragam, tetapi sangat mahal.

Sedangkan mesin cuci bukaan atas memberikan kualitas pencucian yang lebih baik, beberapa fitur canggih dengan harga yang masih terjangkau. 

Baca juga: 8 Hal yang Tidak Boleh Dicuci dengan Mesin Cuci

Kapasitas mesin cuci

Kapasitas mesin cuci tergantung pada jumlah orang dalam keluarga. Kapasitas mesin cuci yang diukur dalam kilogram, berbanding lurus dengan berat pakaian yang akan kamu cuci.

Beberapa pakaian ringan tetapi membutuhkan banyak ruang seperti selimut, sedangkan beberapa pakaian lain, memang berat tetapi membutuhkan sedikit ruang seperti jeans.

Sebaiknya, isi tabung hanya sepertiganya agar pakaian dapat dengan mudah bergerak dan memberikan kualitas pencucian yang lebih baik.  

Jika kamu memiliki rumah yang penuh dengan orang dan mencuci pakaian sekali atau dua kali dalam seminggu, maka pilihlah ke mesin cuci berkapasitas besar. Sedangkan jika sering sekali sehari atau sekali dalam dua hari gunakan mesin cuci ukuran sedang.

Namun, jika kamu memilih mesin cuci n ukuran kecil, itu bukan masalah besar. Kamu bisa membagi pakaian dalam beberapa siklus pencucian. Hanya saja butuh waktu lama untuk mencuci semua pakaian.

Baca juga: Mesin Cuci Bau Jamur? Begini Cara Mudah Mengatasinya

Hal-hal yang perlu diingat sebelum membeli mesin cuci

Dalam memilih mesin cuci, sangat penting untuk memeriksa beberapa fitur yang perlu kamu pertimbangkan sebelum akhirnya memilih mesin cuci untuk digunakan di rumah, seperti:

1. Bahan tabung

terbuat dari stainless steel, porselen-enamel, atau plastik. Bak plastik bertahan lebih lama dari enamel yang dapat terkelupas dan berkarat. Namun demikian, bak stainless steel adalah yang terbaik, karena dapat menahan kecepatan putaran tinggi dan paling tahan lama.

2. Pengaturan pencucian

Beberapa mesin cuci yang tersedia dilengkapi dengan program pencucian seperti alternatif ketinggian air dan pencucian lembut untuk pakaian yang rapuh.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Cara Membersihkan Wajan Stainless Steel yang Gosong

5 Cara Membersihkan Wajan Stainless Steel yang Gosong

Do it your self
Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Home Appliances
4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

Do it your self
7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

Housing
4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

Decor
Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Housing
Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Pets & Garden
6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com