Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Pilihan Tanaman Hias yang Cocok untuk Meja Kerja, Bikin Semangat

Kompas.com - 02/10/2021, 13:34 WIB
Abdul Haris Maulana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Ilustrasi tanaman hias lidah mertua atau Sansevieria Pagoda.SHUTTERSTOCK/CHAVANILLA Ilustrasi tanaman hias lidah mertua atau Sansevieria Pagoda.

2. Lidah mertua

Tak hanya lidah buaya, tanaman lidah mertua atau yang biasa disebut dengan snake plant juga sangat bermanfaat menyerap kadar polutan yang tinggi di ruangan kerja.

Tanaman ini tidak membutuhkan perawatan khusus, karena bisa tumbuh dengan mudah di mana saja.

Baca juga: 5 Inspirasi Meja Kerja yang Cocok untuk Ruang Sempit

Saat diletakkan di suatu ruangan, lidah mertua mampu menyerap racun di udara, seperti benzena, xilena, trikloroetilen, dan formaldehida.

3. Aglonema

Sri rezeki atau aglonema adalah salah satu tanaman dekorasi rumah yang sangat sering dijumpai.

Tanaman dengan daun yang lebar ini memang mudah untuk ditanam dan dirawat, juga memberikan manfaat yang sangat baik.

Ilustrasi tanaman hias Aglonema Red Peacock.SHUTTERSTOCK/TAROM KOPLENG Ilustrasi tanaman hias Aglonema Red Peacock.

Tanaman sri rezeki memiliki banyak jenis, ada yang berwarna merah, hijau, dan kombinasi keduanya, sehingga sangat cocok untuk mempercantik ruangan.

Baca juga: Tips Meletakkan Meja Kerja di Rumah agar Produktif Menurut Feng Shui

Kamu bisa memilih aglonema yang mana saja untuk diletakkan di meja kerja sesuai dengan seleramu.

4. Pakis

Pakis adalah salah satu tanaman yang mampu membersihkan udara dan membuat ruangan menjadi lembap.

Tanaman yang mirip dengan tulang ikan ini mampu menyaring polutan dalam ruangan, sehingga udara di dekat meja kerja menjadi lebih bersih.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Jenis Burung yang Bisa Berbicara, Unik dan Menyenangkan

6 Jenis Burung yang Bisa Berbicara, Unik dan Menyenangkan

Pets & Garden
Cara Membersihkan Mesin Nespresso dengan Benar

Cara Membersihkan Mesin Nespresso dengan Benar

Do it your self
5 Jenis Pelapis Dinding Terbaik, Apa Saja?

5 Jenis Pelapis Dinding Terbaik, Apa Saja?

Housing
Cara Membersihkan Sol Sepatu agar Tidak Bau

Cara Membersihkan Sol Sepatu agar Tidak Bau

Do it your self
5 Cara Membersihkan Tempat Tidur Anjing yang Benar

5 Cara Membersihkan Tempat Tidur Anjing yang Benar

Pets & Garden
5 Spesies Burung yang Memiliki Sifat Ramah

5 Spesies Burung yang Memiliki Sifat Ramah

Pets & Garden
6 Ide Ruang Kerja Bergaya Bohemian yang Cantik dan Nyaman

6 Ide Ruang Kerja Bergaya Bohemian yang Cantik dan Nyaman

Decor
6 Ide Ruang Keluarga yang Nyaman di Ruang Bawah Tanah

6 Ide Ruang Keluarga yang Nyaman di Ruang Bawah Tanah

Decor
Hindari, Ini 7 Kesalahan Pencahayaan Ruangan yang Sering Dilakukan

Hindari, Ini 7 Kesalahan Pencahayaan Ruangan yang Sering Dilakukan

Decor
5 Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam di Halaman Rumah

5 Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam di Halaman Rumah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Bagian Luar Rumah dengan Mudah

Cara Membersihkan Bagian Luar Rumah dengan Mudah

Do it your self
Catat, Ini Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam Berdampingan

Catat, Ini Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam Berdampingan

Pets & Garden
5 Tips Menentukan Siklus Pencucian Terbaik

5 Tips Menentukan Siklus Pencucian Terbaik

Do it your self
Catat, Ini Waktu Terbaik dan Terburuk Menanam Bunga Mawar

Catat, Ini Waktu Terbaik dan Terburuk Menanam Bunga Mawar

Pets & Garden
6 Cara Mengharumkan Ruangan dengan Bahan Alami

6 Cara Mengharumkan Ruangan dengan Bahan Alami

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com