Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Tanaman Bunga yang Mudah Tumbuh di Dalam Ruangan

Kompas.com - 24/09/2021, 13:38 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Ilustrasi tanaman hias Euphorbia atau mahkota duri.PIXABAY/HARTONO SUBAGIO Ilustrasi tanaman hias Euphorbia atau mahkota duri.

10. Mahkota duri atau Euphorbia

Jika Anda cenderung pelupa, maka mahkota duri adalah pilihan yang sempurna.

Baca juga: Ingin Rangkaian Bunga Potong Bertahan Lama? Lakukan Cara Ini

"Tanaman hias berbunga ini tumbuh subur karena diabaikan, jadi letakkan (di dalam ruangan) dan lupakan," ucap Hanley.

Untuk merawat mahkota duri, letakkan di dekat jendela di mana ia mendapat setidaknya beberapa jam sinar matahari langsung sehari.

Pastikan tanahnya kering sebelum Anda menyiramnya, dan jangan pernah membiarkan akarnya terendam air karena dapat menyebabkan membusuk.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com