Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Merawat Munchkin, Jenis Kucing Kaki Pendek yang Menggemaskan

Kompas.com - 15/05/2021, 20:21 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber The Spruce

Ilustrasi kucing munchkin.SHUTTERSTOCK/SV_ZT Ilustrasi kucing munchkin.

Meskipun memiliki kaki yang pendek, kucing munchkin tidak memiliki masalah berlarian, tetapi tidak bisa melompat setinggi kucing lain yang berkaki lebih panjang.

Namun tetap saja, mereka akan melompat dan memanjat, jadi menyediakan tiang panjat kucing dapat membantu mereka mencapai ketinggian baru dengan aman.

Karena mereka adalah kucing yang penasaran dan aktif, berikan mainan interaktif dan habiskan waktu bermain dengan kucing Anda setiap hari.

Baca juga: Cegah Kerusakan, Ini Cara untuk Hentikan Kucing Menggaruk Furnitur

Kucing munchkin memiliki kepribadian yang bervariasi seperti jenis kucing domestik lainnya.

Secara umum, mereka bisa rukun dengan anak-anak, kucing lain, dan anjing. Setiap kucing harus dipelihara sebagai kucing di dalam ruangan untuk memastikannya tidak terkena penyakit dari kucing lain dan dari perkelahian, serangan, atau kecelakaan.

Dianjurkan untuk mensterilkan kucing Anda jika tidak akan dibiakkan.

Masalah kesehatan kucing munchkin

Seperti kucing rumahan lainnya, kucing munchkin mungkin mengalami gangguan kesehatan seperti berikut ini.

  • Hipertiroidisme, ketidakseimbangan hormon
  • Pankreatitis, radang pankreas
  • Uremia, gangguan ginjal
  • Penyakit saluran kemih bagian bawah kucing
  • Limfosarkoma, kanker umum yang menyerang kucing dan anjing

Baca juga: Bulu Kucing Rontok? Ini Penyebabnya

Makanan dan nutrisi

Kucing munchkin harus diberi makanan yang sama seperti kucing domestik lainnya. Munchkin adalah kucing berukuran sedang dengan berat dan massa tubuh yang tidak terlalu terpengaruh karena memiliki kaki yang pendek.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

Pets & Garden
Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Housing
Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Do it your self
Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Pets & Garden
6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

Decor
Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Do it your self
Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Do it your self
Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Pets & Garden
Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Do it your self
5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

Pets & Garden
8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

Pets & Garden
5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

Housing
5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

Pets & Garden
4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com