Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 04/11/2020, 17:04 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber The Kitchn

JAKARTA, KOMPAS.com - Peralatan masak memang menjadi senjata bagi ibu rumah tangga di kesehariannya, salah satunya wajan.

Terkadang karena sering digunakan, peralatan dapur ini menjadi lebih kotor bahkan tak jarang menyisakan noda hitam karena terbakar.

Seperti yang dikutip dari The Kitchn, Rabu (4/11/2020), ada beberapa cara yang bisa digunakan untuk menghilangkan noda di wajan Anda.

Baca juga: Bagian Bawah Setrika Lengket? Ini 6 Cara Mengakalinya

Bagaimana caranya? Simak di sini. 

Metode 1

Bahan yang dibutuhkan: Air, cuka, dan soda kue

Total waktu: 25 menit

Masukkan 1 gelas air dan cuka ke dalam wajan lalu didihkan. Kemudian matikan api, dan tambahkan 2 sendok makan soda kue.

Setelahnya, buang cairan dan cuci panci dengan sabut. Jika ada beberapa noda yang tertinggal tambahkan lebih banyak soda kue dan air lalu diamkan selama beberapa menit lalu cuci lagi dengan sabun cuci piring.

Baca juga: Panduan Mudah Membersihkan Microwave

Metode 2

Bahan yang dibutuhkan: Dryer sheet

Total waktu: 60-70 menit

Masukkan beberapa tetes sabun cuci piring dengan air panas ke dalam wajan. Kemudian rendam dryer sheet dan diamkan selama 1 jam.

Setelah 1 jam, keluarkan dan buang dryer sheet dan bilas panci menggunakan sabut gosok dan sabun cuci piring.

Ilustrasi wajan besar dan lebar untuk menggoreng donat. PIXABAY/YUJUN Ilustrasi wajan besar dan lebar untuk menggoreng donat.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Housing
Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Do it your self
Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Pets & Garden
6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

Decor
Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Do it your self
Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Do it your self
Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Pets & Garden
Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Do it your self
5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

Pets & Garden
8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

Pets & Garden
5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

Housing
5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

Pets & Garden
4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

Pets & Garden
Cara Menyetrika Seprai agar Rapi dan Halus

Cara Menyetrika Seprai agar Rapi dan Halus

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com