Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Manfaat Memiliki Inner Courtyard di Rumah

Inner courtyard dapat diartikan sebagai taman atau ruang terbuka yang berada di tengah interior rumah dengan ukuran yang tidak begitu besar.

Selain membuat rumah tampak lebih menarik, ada banyak manfaat yang didapat dari rumah dengan konsep inner courtyard.

Dilansir dari beberapa sumber, Rabu (14/12/2022), berikut ini lima manfaat memiliki inner courtyard di rumah.

Dengan begitu, rumah menjadi tidak lembap, serta terhindar dari jamur dan bakteri lainnya, yang mana itu membuat hunian menjadi lebih sehat.

Menghemat energi

Adanya inner courtyard membuat sinar matahari lebih banyak masuk ke dalam rumah sehingga kamu tidak perlu menyalakan lampu ruangan dari pagi hingga sore hari.

Selain itu, inner courtyard juga membuat sirkulasi udara menjadi sangat baik sehingga pemakaian AC atau pendingin ruangan dapat diminimalkan.

Manfaat jangka panjang dua hal tersebut pada akhirnya menghemat energi listrik sehingga lebih ramah lingkungan.

Hal itu disebabkan ruangan di dalam rumah seolah-olah memiliki ekstensi atau perpanjangan.

Jika difungsikan sebagai area duduk, itu bisa membuat inner courtyard terasa seperti ruangan tambahan.

Selain itu, inner courtyard dengan atap terbuka dan memiliki akses langsung terhadap udara maupun cahaya alami juga membuat rumah terasa lebih lega.

Estetika rumah

Selain lebih sehat dan nyaman, hunian dengan inner courtyard juga memberikan nilai estetika tersendiri, apalagi terdapat berbagai tumbuhan hijau atau kolam kecil.

Hal itu pada akhirnya membuat penghuni rumah menjadi lebih rileks dan nyaman, serta betah menghabiskan banyak waktu di rumah.

Membuat nilai jual rumah jadi lebih tinggi

Manfaat memiliki inner courtyard di rumah adalah membuat rumah menjadi lebih nyaman untuk dihuni dalam jangka panjang.

Kelebihan ini dapat menjadi pertimbangan bagi para calon pembeli sehingga membuat penawaran harga hunian dengan inner courtyard menjadi lebih tinggi.

https://www.kompas.com/homey/read/2022/12/14/164700776/5-manfaat-memiliki-inner-courtyard-di-rumah

Terkini Lainnya

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Do it your self
5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

Decor
5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

Decor
5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

Housing
5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Home Appliances
5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

Home Appliances
Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke