Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Apakah Berat Badan Kucingmu Sudah Ideal? Begini Cara Mengetahuinya

Namun, tidak sedikit cat owner justru tidak tahu tentang berat badan yang ideal untuk kucing peliharaan dan cara mengetahuinya.

Padahal, kucing peliharaan perlu memiliki berat badan yang ideal sehingga bisa terhindar dari risiko yang berkaitan dengan masalah kesehatan.

Dikutip beberapa sumber, Selasa (6/12/2022), pada artikel ini akan dibahas mengenai berat badan kucing yang ideal dan cara mengetahuinya.

• Iga dan tulang belakang diraba dengan sedikit tekanan, tetapi tidak terlihat dan tidak ada penumpukan lemak berlebih.

• Masa otot yang bagus dan terlihat jelas.

• Cekung perut jika dilihat dari samping.

• Bentuk jam pasir ke pinggang saat dilihat dari atas.

• Tampak perut bagian ventral dan teraba.

Sebagian besar kucing domestik atau kucing peliharaan yang ideal memiliki berat sekitar 4,5 kilogram.

Tapi, berat badan setiap kucing dapat bervariasi, tergantung ras dan kerangka tubuhnya.

Misalnya, seekor kucing siam memiliki berat hanya 2 kg, sedangkan maine coon memiliki berat 11 kg.

Kenapa penting bagi kucing memiliki berat badan yang ideal?

Karena kelebihan bobot pada kucing mendapat mendatangkan beberapa dampak negatif dari segi kesehatan, seperti obesitas dan radang sendi.

Untuk menjaga berat badan kucing peliharaanmu ideal, kamu perlu memberikan makanan yang sesuai porsi dan menerapkan pola diet sehat.

https://www.kompas.com/homey/read/2022/12/06/160400876/apakah-berat-badan-kucingmu-sudah-ideal-begini-cara-mengetahuinya

Terkini Lainnya

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Do it your self
5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

Decor
5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

Decor
5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

Housing
5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Home Appliances
5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

Home Appliances
Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke