Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[KABAR DUNIA SEPEKAN] WNI Jadi Korban Penembakan di AS Lagi | Ledakan Bom di Istanbul

Kompas.com - 14/11/2022, 05:34 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com – Dalam sepekan ini, muncul kabar WNI jadi korban penembakan di AS lagi.

Penembakan itu tepatnya terjadi di sebuah tempat parkir pusat perbelanjaan di Westmoreland County, Pennsylvania, AS.

Sementara itu, pada akhir pekan kemarin, terjadi ledakan bom di Istanbul, Turkiye yang menyebabkan korban tewas maupun luka-luka.

Baca juga: [KABAR DUNIA SEPEKAN] Bocah 8 Tahun Gigit Kobra Hingga Mati | Rudal Korut Mendarat di Korsel untuk Kali Pertama

Untuk lebih lengkapnya, berikut rangkuman Kabar Dunia Sepekan edisi Senin (7/11/2022) hingga Minggu (13/11/2022) yang dapat Anda simak:

1. Lagi, WNI Jadi Korban Tewas Penembakan di AS

Warga negara Indonesia (WNI) kembali menjadi korban tewas penembakan di Amerika Serikat (AS).

Bulan lalu ada Novita Kurnia Putri alias Vita Brazil yang menjadi korban tewas dalam serangan salah sasaran di San Antonio, Bexar County, Texas, AS.

Kali ini seorang pria WNI menjadi korban tewas penembakan di Westmoreland County, Pennsylvania, AS. 

Penjelasan KJRI New York tentang insiden ini dapat disimak di sini

2. Ledakan Bom di Istanbul Turkiye, Sedikitnya 6 Orang Tewas, 50 Lebih Luka-luka

Presiden Turkiye Recep Tayyip Erdogan mengatakan ledakan bom di Istanbul disebabkan oleh "serangan bom" di jalur pejalan kaki utama kota, setidaknya enam orang telah meninggal.

Berbicara sebelum keberangkatannya ke KTT G20 di Bali pada Minggu (13/11/2022), Erdogan mengatakan ledakan itu adalah "serangan berbahaya" dan pelakunya akan dihukum.

Empat orang tewas di tempat kejadian dan dua di rumah sakit, kata Erdogan.

Baca selengkapnya di sini

Baca juga: [KABAR DUNIA SEPEKAN] Tragedi Pesta Halloween Itaewon di Korea Selatan | Pria Terkotor di Dunia Meninggal

3. Cerita Pengantin Baru Tersiksa Harus Bayar Utang Resepsi Mewah atas Keinginan Orang Tua

Cerita pengantin baru merasa tersiksa karena harus melunasi utang yang dipakai untuk menggelar resepsi mewah kali ini datang dari Malaysia.

Mereka mengaku terpaksa menggelar resepsi mewah karena ingin mewujudkan impian dari orang tua.

Dalam sebuah posting yang dibagikan akun Twitter Emosi, diceritakan ada seorang pengantin wanita merasa tersiksa karena harus melakukan banyak pekerjaan bersama suaminya untuk melunasi hutang 40.000 ringgit Malayasia (sekitar Rp132,6 juta).

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Warga Thailand Pakai Boneka Doraemon dalam Ritual Panggil Hujan, Kok Bisa?

Warga Thailand Pakai Boneka Doraemon dalam Ritual Panggil Hujan, Kok Bisa?

Global
Dokter Palestina Meninggal Usai Ditahan 4 Bulan di Penjara Israel

Dokter Palestina Meninggal Usai Ditahan 4 Bulan di Penjara Israel

Global
88 Anggota Kongres AS dari Partai Demokrat Desak Biden Pertimbangkan Setop Jual Senjata ke Israel

88 Anggota Kongres AS dari Partai Demokrat Desak Biden Pertimbangkan Setop Jual Senjata ke Israel

Global
Banjir Brasil, 39 Tewas dan 74 Orang Hilang

Banjir Brasil, 39 Tewas dan 74 Orang Hilang

Global
Turkiye Setop Perdagangan dengan Israel sampai Gencatan Senjata Permanen di Gaza

Turkiye Setop Perdagangan dengan Israel sampai Gencatan Senjata Permanen di Gaza

Global
Dirjen WHO: Rafah Diserang, Pertumpahan Darah Terjadi Lagi

Dirjen WHO: Rafah Diserang, Pertumpahan Darah Terjadi Lagi

Global
Cerita Dokter AS yang Tak Bisa Lupakan Kengerian di Gaza

Cerita Dokter AS yang Tak Bisa Lupakan Kengerian di Gaza

Global
Asal-usul Yakuza dan Bagaimana Nasibnya Kini?

Asal-usul Yakuza dan Bagaimana Nasibnya Kini?

Global
Hujan Lebat di Brasil Selatan Berakibat 39 Orang Tewas dan 68 Orang Masih Hilang

Hujan Lebat di Brasil Selatan Berakibat 39 Orang Tewas dan 68 Orang Masih Hilang

Global
Rangkuman Hari Ke-800 Serangan Rusia ke Ukraina: '150.000 Tentara Rusia Tewas' | Kremlin Kecam Komentar Macron

Rangkuman Hari Ke-800 Serangan Rusia ke Ukraina: "150.000 Tentara Rusia Tewas" | Kremlin Kecam Komentar Macron

Global
Hamas Sebut Delegasinya Akan ke Kairo Sabtu Ini untuk Bahas Gencatan Senjata di Gaza

Hamas Sebut Delegasinya Akan ke Kairo Sabtu Ini untuk Bahas Gencatan Senjata di Gaza

Global
[POPULER GLOBAL] Pelapor Kasus Boeing Tewas | Pria India Nikahi Ibu Mertua 

[POPULER GLOBAL] Pelapor Kasus Boeing Tewas | Pria India Nikahi Ibu Mertua 

Global
Saat Warga Swiss Kian Antusias Belajar Bahasa Indonesia...

Saat Warga Swiss Kian Antusias Belajar Bahasa Indonesia...

Global
Lulus Sarjana Keuangan dan Dapat Penghargaan, Zuraini Tak Malu Jadi Pencuci Piring di Tempat Makan

Lulus Sarjana Keuangan dan Dapat Penghargaan, Zuraini Tak Malu Jadi Pencuci Piring di Tempat Makan

Global
Bendungan di Filipina Mengering, Reruntuhan Kota Berusia 300 Tahun 'Menampakkan Diri'

Bendungan di Filipina Mengering, Reruntuhan Kota Berusia 300 Tahun "Menampakkan Diri"

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com