Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kondisi Mantan Presiden AS Bill Clinton Membaik, tapi Masih di RS

Kompas.com - 16/10/2021, 07:56 WIB
Aditya Jaya Iswara

Penulis

Sumber AFP

IRVINE, KOMPAS.com - Kondisi mantan presiden Amerika Serikat (AS) Bill Clinton dilaporkan membaik pada Jumat (15/10/2021), tetapi akan menghabiskan satu malam lagi di rumah sakit.

"Semua indikator kesehatan mengarah ke arah yang benar, termasuk jumlah darah putihnya yang menurun secara signifikan. Untuk menerima antibiotik IV lebih lanjut, dia akan tetap di rumah sakit semalaman," kata juru bicara Bill Clinton, Angel Urena.

Bill Clinton, yang menjadi presiden Amerika Serikat selama 1993-2001, dirawat di UCI Medical Center, Irvine, selatan Los Angeles, sejak Selasa malam (12/10/2021).

Baca juga: Mantan Presiden AS Bill Clinton Dirawat di RS sejak 2 Hari Lalu

Urena mengatakan, Bill Clinton (75) merespons pengobatan dengan baik untuk infeksi darah yang tidak terkait dengan Covid-19.

The New York Times, mengutip seorang ajudan, mengatakan bahwa Bill Clinton dirawat di rumah sakit setelah infeksi urologis berkembang menjadi sepsis.

Sepsis adalah reaksi tubuh ekstrem terhadap infeksi yang memengaruhi 1,7 juta orang di Amerika setiap tahun, menurut Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC).

Sepsis merenggut 270.000 nyawa dari orang-orang yang terinfeksi setiap tahunnya.

"Infeksi yang menyebabkan sepsis paling sering dimulai di paru-paru, saluran kemih, kulit, atau saluran pencernaan," kata CDC di situsnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Warga Palestina Berharap Perang Berakhir, Tapi Pesimis Gencatan Senjata Cepat Terwujud

Warga Palestina Berharap Perang Berakhir, Tapi Pesimis Gencatan Senjata Cepat Terwujud

Global
Politikus Muslim Sadiq Khan Menang Pemilihan Wali Kota London untuk Kali Ketiga

Politikus Muslim Sadiq Khan Menang Pemilihan Wali Kota London untuk Kali Ketiga

Global
Hamas Tuntut Gencatan Senjata Abadi, Israel: Itu Menghambat Proses Negosiasi

Hamas Tuntut Gencatan Senjata Abadi, Israel: Itu Menghambat Proses Negosiasi

Global
Makna di Balik Lagu Pop Propaganda Korea Utara yang Ternyata banyak Disukai Pengguna TikTok

Makna di Balik Lagu Pop Propaganda Korea Utara yang Ternyata banyak Disukai Pengguna TikTok

Global
Rangkuman Hari Ke-801 Serangan Rusia ke Ukraina: Rusia Resmi Buru Zelensky | Ukraina Tembak Sukhoi Su-25

Rangkuman Hari Ke-801 Serangan Rusia ke Ukraina: Rusia Resmi Buru Zelensky | Ukraina Tembak Sukhoi Su-25

Global
China Luncurkan Chang'e-6 ke Sisi Jauh Bulan, Ini Misinya

China Luncurkan Chang'e-6 ke Sisi Jauh Bulan, Ini Misinya

Global
Rangkuman Terjadinya Protes Pro-Palestina oleh Mahasiswa di 8 Negara

Rangkuman Terjadinya Protes Pro-Palestina oleh Mahasiswa di 8 Negara

Global
Rusia Masukkan Presiden Zelensky ke Dalam Daftar Orang yang Diburu

Rusia Masukkan Presiden Zelensky ke Dalam Daftar Orang yang Diburu

Global
[UNIK GLOBAL] Viral Pria India Nikahi Ibu Mertua | Galon Air Jadi Simbol Baru Protes Pro-Palestina

[UNIK GLOBAL] Viral Pria India Nikahi Ibu Mertua | Galon Air Jadi Simbol Baru Protes Pro-Palestina

Global
Rusia Jatuhkan 4 Rudal Jarak Jauh ATACMS Buatan AS yang Ditembakkan Ukraina

Rusia Jatuhkan 4 Rudal Jarak Jauh ATACMS Buatan AS yang Ditembakkan Ukraina

Global
Kelompok Bersenjata di Gaza Rampok Bank Palestina Rp 1,12 Triliun

Kelompok Bersenjata di Gaza Rampok Bank Palestina Rp 1,12 Triliun

Global
Pembicaraan Gencatan Senjata Gaza Dilanjutkan di Mesir

Pembicaraan Gencatan Senjata Gaza Dilanjutkan di Mesir

Global
Penembakan di Dekat Paris, 1 Tewas dan Melukai 6 Orang

Penembakan di Dekat Paris, 1 Tewas dan Melukai 6 Orang

Global
Populasi Menurun, Nyaris 4 Juta Rumah Kosong di Jepang

Populasi Menurun, Nyaris 4 Juta Rumah Kosong di Jepang

Global
Zebra Kabur di Jalan Raya AS, Penunggang Rodeo Datang Menyelamatkan

Zebra Kabur di Jalan Raya AS, Penunggang Rodeo Datang Menyelamatkan

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com