Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Takut Menyetir, Maling Ini Bayar Sopir untuk Bawa Mobil Curiannya

Aksi menggelitik ini terjadi pada Rabu (17/3/2021).

Melansir World of Buzz pada Senin (12/4/2021), maling itu beraksi dengan menggandakan kunci kartu sebuah mobil.

Ia pun bisa membuka pintu mobil dengan mudah dan menyalakan mesin.

Namun, dia ternyata menyewa sopir untuk mengemudikan mobil curiannya sejauh 400 km ke Yulin, Guangxi.

Mobil itu lalu diparkir di tempat acak, dan si maling kabur ke Huizhou sekitar 150 km dari Guangzhou.


Polisi yang menerima laporan kehilangan mobil kemudian memeriksa rekaman CCTV.

Mereka mendapati pria yang mencuri mobil dan mengemudikannya ternyata berbrda.

Polisi akhirnya berhasil menangkap sopir yang disewa di Yulin, dan malingnya ditangkap di Huizhou.

China Press melaporkan, saat maling ditanya mengapa dia menyewa sopir, jawabannya adalah:

"Saya baru saja punya SIM jadi saya takut menyetir jauh."

Polisi pun terkejut mendengar pengakuannya. Meski begitu, mereka tetap menyelidikinya untuk mengetahui apakah dia terlibat curanmor lainnya.

https://www.kompas.com/global/read/2021/04/12/205758370/takut-menyetir-maling-ini-bayar-sopir-untuk-bawa-mobil-curiannya

Terkini Lainnya

Hamas Luncurkan Roket ke Israel dari Lebanon

Hamas Luncurkan Roket ke Israel dari Lebanon

Global
PM Singapura Lee Hsien Loong Puji Jokowi: Kontribusinya Besar Bagi Kawasan

PM Singapura Lee Hsien Loong Puji Jokowi: Kontribusinya Besar Bagi Kawasan

Global
Sejak Apartheid Dihapuskan dari Afrika Selatan, Apa Yang Berubah?

Sejak Apartheid Dihapuskan dari Afrika Selatan, Apa Yang Berubah?

Internasional
Dubai Mulai Bangun Terminal Terbesar Dunia di Bandara Al Maktoum

Dubai Mulai Bangun Terminal Terbesar Dunia di Bandara Al Maktoum

Global
Punggung Basah dan Kepala Pusing, Pelajar Filipina Menderita akibat Panas Ekstrem

Punggung Basah dan Kepala Pusing, Pelajar Filipina Menderita akibat Panas Ekstrem

Global
Anak Muda Korsel Mengaku Siap Perang jika Diserang Korut

Anak Muda Korsel Mengaku Siap Perang jika Diserang Korut

Global
Demonstran Pro-Palestina di UCLA Bentrok dengan Pendukung Israel

Demonstran Pro-Palestina di UCLA Bentrok dengan Pendukung Israel

Global
Sepak Terjang Subhash Kapoor Selundupkan Artefak Asia Tenggara ke New York

Sepak Terjang Subhash Kapoor Selundupkan Artefak Asia Tenggara ke New York

Global
Penyebab Kenapa Menyingkirkan Bom yang Belum Meledak di Gaza Butuh Waktu Bertahun-tahun

Penyebab Kenapa Menyingkirkan Bom yang Belum Meledak di Gaza Butuh Waktu Bertahun-tahun

Global
30 Tahun Setelah Politik Apartheid di Afrika Selatan Berakhir

30 Tahun Setelah Politik Apartheid di Afrika Selatan Berakhir

Internasional
Rangkuman Hari Ke-795 Serangan Rusia ke Ukraina: Buruknya Situasi Garis Depan | Desa Dekat Avdiivka Lepas

Rangkuman Hari Ke-795 Serangan Rusia ke Ukraina: Buruknya Situasi Garis Depan | Desa Dekat Avdiivka Lepas

Global
Dubai Mulai Bangun Terminal Terbesar Dunia di Bandara Al Maktoum

Dubai Mulai Bangun Terminal Terbesar Dunia di Bandara Al Maktoum

Global
[KABAR DUNIA SEPEKAN] Tabrakan Helikopter Malaysia | Artefak Majapahit Dicuri

[KABAR DUNIA SEPEKAN] Tabrakan Helikopter Malaysia | Artefak Majapahit Dicuri

Global
Bangladesh Liburkan 33 Murid dan Mahasiswa karena Cuaca Panas

Bangladesh Liburkan 33 Murid dan Mahasiswa karena Cuaca Panas

Global
Dilema Sepak Bola Hong Kong, dari Lagu Kebangsaan hingga Hubungan dengan China

Dilema Sepak Bola Hong Kong, dari Lagu Kebangsaan hingga Hubungan dengan China

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke