Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Besok UTBK SNBT Gelombang 1, Cek Dokumen yang Harus Dibawa

Kompas.com - 29/04/2024, 18:56 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Ayunda Pininta Kasih

Tim Redaksi

12. Peserta meletakkan Kartu Tanda Peserta Ujian dengan foto menghadap ke atas.

13. Peserta Mengisi daftar hadir dengan menggunakan alat tulis yang telah disediakan.

14. Peserta yang kehilangan Kartu Tanda Peserta Ujian harus segera melaporkan diri kepada Pengawas Ujian.

15. Peserta menekan tombol Masuk pada aplikasi ujian.

16. Peserta membaca dengan seksama Petunjuk & Tata Tertib yang berisi informasi petunjuk sebelum ujian, saat mengerjakan ujian, dan sesudah mengerjakan ujian.

17. Peserta Login dengan memasukan Nomor Peserta dan NISN Peserta sebagai PIN Peserta. Klik persetujuan yang muncul pada layar sebelum melanjutkan proses Tutorial Ujian.

18. Peserta mengecek kesesuaian identitas yang tampil di layar perangkat.

19. Melakukan Tutorial UTBK sesuai dengan waktu yang disediakan untuk meyakinkan bahwa aplikasi sudah bisa digunakan. 

Jadwal sesi pagi dan siang UTBK SNBT 2024

Berikut waktu pelaksanaan ujian berdasarkan Surat Edaran Tim Pelaksana SNPMB No 03/SE.SNPMB/2024:

1. Sesi Pagi hari Senin-Minggu untuk WIB

  • 06.45 - 06.50: Peserta masuk ruang ujian
  • 06.50 - 07.10: Pemeriksaan identitas/dokumen
  • 07.10 - 07.15: Latihan
  • 07.15 - 08.45: Tes Potensi Skolastik (TPS)
  • 08.45 - 10.30: Literasi dan Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika

2. Sesi Pagi hari Senin-Minggu untuk WITA

  • 07.45 - 07.50: Peserta masuk ruang ujian
  • 07.50 - 08.10: Pemeriksaan identitas/dokumen
  • 08.10 - 08.15: Latihan
  • 08.15 - 09.45: Tes Potensi Skolastik (TPS)
  • 09.45 - 11.30: Literasi dan Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika

3. Sesi Pagi hari Senin-Minggu untuk WIT

  • 08.45 - 08.50: Peserta masuk ruang ujian
  • 08.50 - 09.10: Pemeriksaan identitas/dokumen
  • 09.10 - 09.15: Latihan
  • 09.15 - 10.45: Tes Potensi Skolastik (TPS)
  • 10.45 - 12.30: Literasi dan Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika

Baca juga: 4 Beasiswa S2-S3 ke Luar Negeri yang Uang Sakunya Melimpah

4. Sesi Siang hari Senin-Minggu untuk WITA

  • 13.30 - 13.35: Peserta masuk ruang ujian
  • 13.35 - 13.55: Pemeriksaan identitas/dokumen
  • 13.55 - 14.00: Latihan
  • 14.00 - 15.30: Tes Potensi Skolastik (TPS)
  • 15.30 - 17.15: Literasi dan Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika

5. Sesi Siang hari Senin-Minggu untuk WIT

  • 14.30 - 14.35 WIB: Peserta masuk ruang ujian
  • 14.35 - 14.55 WIB: Pemeriksaan identitas/dokumen
  • 14.55 - 15.00 WIB: Latihan
  • 15.00 - 17.30 WIB: Tes Potensi Skolastik (TPS)
  • 16.30 - 18.15 WIB: Literasi dan Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika

6. Sesi Siang hari Senin-Kamis, Sabtu, Minggu untuk wilayah wilayah Lampung, Jawa, Kalteng, Kalbar

  • 12.30 - 12.35: Peserta masuk ruang ujian
  • 12.35 - 12.55: Pemeriksaan identitas/dokumen
  • 12.55 - 13.00: Latihan
  • 13.00 - 14.30: Tes Potensi Skolastik (TPS)
  • 14.30 - 16.15: Literasi dan Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika

7. Sesi Siang hari Jumat untuk wilayah Lampung, Jawa, Kalteng, Kalbar Jumat (Setelah Penyesuaian)

  • 13.15 - 13.20: Peserta masuk ruang ujian
  • 13.20 - 13.40: Pemeriksaan identitas/dokumen
  • 13.40 - 13.45: Latihan
  • 13.45 - 15.15: Tes Potensi Skolastik (TPS)
  • 15.15 - 17.00: Literasi dan Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika

8. Sesi Siang hari Senin-Kamis, Sabtu, Minggu (Setelah Penyesuaian) untuk wilayah Sumatera Selain Lampung

  • 13.00 - 13.05: Peserta masuk ruang ujian
  • 13.05 - 13.25: Pemeriksaan identitas/dokumen
  • 13.25 - 13.30: Latihan
  • 13.30 - 15.00: Tes Potensi Skolastik (TPS)
  • 15.00 - 16.45: Literasi dan Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika

9. Sesi Siang WIB Sumatera Selain Lampung Hari Jumat (Setelah Penyesuaian)

  • 13.45- 13.50: Peserta masuk ruang ujian
  • 13.50 - 14.10: Pemeriksaan identitas/dokumen
  • 14.10 - 14.15: Latihan
  • 14.15 - 15.45: Tes Potensi Skolastik (TPS)
  • 15.45 - 17.30: Literasi dan Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika

Demikian informasi barang apa saja yang dibawa dan jadwal sesi pagi dan siang hari pertama gelombang I UTBK SNBT 2024.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com