Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

18 Beasiswa S1-S3 Tawarkan Kuliah Gratis hingga Uang Saku Besar

Kompas.com - 06/08/2023, 17:07 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Ayunda Pininta Kasih

Tim Redaksi

Periode beasiswa ini dibuka bulan Maret. Informasinya bisa dibaca pada laman https://bit.ly/beasiswa_singapore.

Baca juga: Beasiswa S2 Gratis ke 9 Negara, Tanpa Syarat IPK dan Gratis Akomodasi

13. Ewha International Student Scholarship, Korea Selatan

Beasiswa S1, S2, S3 ke Korea Selatan ini menawarkan:

  • Biaya kuliah
  • Uang saku
  • Tiket pesawat dan kursus bahasa.

Informasi mengenai beasiswa ini bisa dibaca di laman https://bit.ly/beasiswa_euha.

14. CU ASEAN and Non-ASEAN Scholarship Program, Chulalongkorn University, Thailand

Beasiswa S2-S3 ke Thailand ini memberikan biaya kuliah penuh dan uang saku sebanyak:

  • 16.000 baht atau sebesar Rp 7 juta per bulan
  • Tiket pesawat pulang dan pergi

Periode beasiswa ini dibuka bulan Agustus. Informasinya bisa dibaca di laman https://bit.ly/beasiswa_chula.

15. Knight Hennessy Scholarship Stanford University, Amerika Serikat

Beasiswa S2-S3 ke Amerika Serikat ini juga sepi peminat, meski menyediakan kuota bagi mahasiswa Indonesia sebesar:

  • Biaya kuliah
  • Uang saku
  • Tiket pesawat
  • Biaya transportasi lokal

Periode pendaftaran beasiswa ini di bulan Oktober. Untuk informasi lengkapnya bisa dibaca di laman https://bit.ly/beasiswa_khs.

16. Education University of Hong Kong Scholarship, Hongkong

Beasiswa S1 ke Hong Kong ini memberikan dana beasiswa bagi mahasiswa:

  • Sebesar 185.000 dollar Hongkong atau senilai Rp 358 juta
  • Biaya kuliah penuh
  • Uang saku bulanan

Informasinya bisa dibaca di laman www.apply.eduhk.hk/ug/scholarships.

17. Edinburgh Global Online Master Scholarship University of Edinburgh, UK

Beasiswa S2 ke UK ini juga banyak digemari mahasiswa. Sebab memberikan cakupan:

  • Biaya kuliah penuh
  • Bisa kuliah online dari Indonesia

Periode pendaftaran beasiswa ini pada bulan Juni. Sedangkan informasinya bisa dibaca di laman https://bit.ly/Edinburgh-Global.

18. Postgraduate Research Scholarship, University of Sydney, Australia

Beasiswa S3 ke Australia ini menawarkan biaya kuliah 100 persen gratis dan biaya berikut ini:

  • Biaya hidup 37.207 dollar Australia atau sebesar Rp 374 juta per tahun.
  • Biaya pembuatan tesis

Periode beasiswa ini bulan September dan Desember. Untuk informasi lengkapnya bisa dibaca di laman https://bit.ly/beasiswa_sydney.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com