Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Potensi Efek Samping Minum Susu Campur Madu yang Jarang Diketahui

Kompas.com - 14/05/2024, 11:30 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Susu dan madu adalah dua bahan yang dapat dikonsumsi untuk menjaga kesehatan tubuh.

Susu mengandung protein, kalsium, dan vitamin D yang baik untuk pertumbuhan tulang, terutama bagi anak-anak.

Sementara madu, dilansir dari laman Kementerian Kesehatan, memiliki kandungan asam laktat yang memuat zat laktobasilin, yaitu zat penghambat pertumbuhan sel kanker dan tumor.

Meski keduanya menyehatkan, mencampur madu ke dalam susu tidak serta merta membuat minuman ini mendatangkan manfaat bagi kesehatan.

Ada sejumlah efek samping yang ditimbulkan apabila minum susu campur madu.

Baca juga: 7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Efek samping susu campur madu

Dilansir dari Health Shots, berikut sejumlah efek samping susu campur madu yang jarang diketahui.

1. Menambah berat badan

Salah satu efek samping minum susu campur madu adalah berat badan mengalami penambahan.

Berat badan bisa bertambah karena susu dan madu memiliki kandungan gula dan kalori yang tinggi.

Mengonsumsi susu campur madu secara berlebihan atau diminum secara rutin tanpa mempertimbangkan porsinya, dapat menyebabkan kenaikan berat badan dari waktu ke waktu.

Baca juga: Studi Ungkap Madu Mentah Dapat Turunkan Gula Darah dan Kolesterol

2. Kadar gula darah meningkat

Minum susu campur madu ternyata juga berpotensi menyebabkan gula darah melonjak.

Meningkatnya gula darah disebabkan oleh kandungan gula dalam madu yang sangat tinggi.

Jika tidak ingin hal tersebut terjadi, penderita diabetes atau orang yang ingin menjaga gula darah tetap normal sebaiknya mengonsumsi madu dalam jumlah sedang.

Hal ini dikhususkan juga bagi mereka ingin mengonsumsi madu yang dicampurkan ke dalam susu yang sudah mengandung gula alami.

Baca juga: 5 Manfaat Madu untuk Wajah yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Ampuh Atasi Jerawat

3. Gangguan pencernaan

Efek samping lain yang ditimbulkan ketika mengonsumsi susu campur madu adalah gangguan pencernaan.

Hal tersebut dapat terjadi karena protein susu atau gula alami dalam madu menyebabkan masalah pencernaan seperti gas, kembung, atau sakit perut.

Halaman:

Terkini Lainnya

Perjalanan Kasus Kematian Akseyna UI: 9 Tahun Tak Terungkap, Polisi Akui Kesulitan

Perjalanan Kasus Kematian Akseyna UI: 9 Tahun Tak Terungkap, Polisi Akui Kesulitan

Tren
Gerindra Dukung Khofifah-Emil Dardak di Pilgub Jatim 2024, Bagaimana dengan PDI-P?

Gerindra Dukung Khofifah-Emil Dardak di Pilgub Jatim 2024, Bagaimana dengan PDI-P?

Tren
7 Gejala Chikungunya yang Perlu Diwaspadai, Termasuk Demam dan Nyeri Sendi

7 Gejala Chikungunya yang Perlu Diwaspadai, Termasuk Demam dan Nyeri Sendi

Tren
4 Suplemen yang Dapat Membahayakan Jantung, Salah Satunya Ekstrak Bawang Putih

4 Suplemen yang Dapat Membahayakan Jantung, Salah Satunya Ekstrak Bawang Putih

Tren
Banyak Aturan Ditunda Usai Tuai Penolakan, Pemerintah Dinilai Sembrono dalam Membuat Kebijakan

Banyak Aturan Ditunda Usai Tuai Penolakan, Pemerintah Dinilai Sembrono dalam Membuat Kebijakan

Tren
Apa Indikator Orang Gemuk Disebut Obesitas? Simak Tandanya Berikut Ini

Apa Indikator Orang Gemuk Disebut Obesitas? Simak Tandanya Berikut Ini

Tren
Duduk Perkara Anak Angelina Jolie-Brad Pitt Ingin Hapus Nama Keluarga dari Sang Ayah

Duduk Perkara Anak Angelina Jolie-Brad Pitt Ingin Hapus Nama Keluarga dari Sang Ayah

Tren
Pilihan Ikan untuk Menurunkan Kolesterol Tinggi, Bantu Cegah Serangan Jantung

Pilihan Ikan untuk Menurunkan Kolesterol Tinggi, Bantu Cegah Serangan Jantung

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 8-9 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 8-9 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Izin Tambang untuk Ormas Keagamaan | Tapera Ditunda

[POPULER TREN] Izin Tambang untuk Ormas Keagamaan | Tapera Ditunda

Tren
Jelang Puncak Haji, Bus Selawat Sementara Setop Layani Jemaah

Jelang Puncak Haji, Bus Selawat Sementara Setop Layani Jemaah

Tren
Bikin Ilmuwan Bingung, Ini 13 Misteri Alam Semesta yang Belum Terpecahkan

Bikin Ilmuwan Bingung, Ini 13 Misteri Alam Semesta yang Belum Terpecahkan

Tren
Mungkinkah 'Psywar' Penonton Pengaruhi Hasil Akhir Pertandingan Sepak Bola?

Mungkinkah "Psywar" Penonton Pengaruhi Hasil Akhir Pertandingan Sepak Bola?

Tren
Asal-usul Nama Borneo, Sebutan Lain dari Pulau Kalimantan

Asal-usul Nama Borneo, Sebutan Lain dari Pulau Kalimantan

Tren
Jokowi Beri Izin Tambang, NU Gercep Bikin PT tapi Muhammadiyah Emoh Tergesa-gesa

Jokowi Beri Izin Tambang, NU Gercep Bikin PT tapi Muhammadiyah Emoh Tergesa-gesa

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com