Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Obat Herbal untuk Atasi Gejala Asam Urat

Kompas.com - 19/09/2021, 20:14 WIB
Muhamad Syahrial

Penulis

KOMPAS.com - Asam urat dapat menyebabkan inflamasi dan menimbulkan sensasi nyeri pada sendi jika mengkristal dan menumpuk di persendian.

Bukan hanya dengan obat-obatan, cara paling efektif mengatasi penyakit yang mirip dengan osteoarthritis ini adalah menjalani gaya hidup sehat.

Rutin berolahraga dan mengonsumsi makanan sehat dapat membantu mengatasi asam urat. Kurangi atau hindari makanan yang mengandung purin, seperti seafood, sayuran hijau, dan kacang-kacangan.

Mengonsumsi obat-obatan herbal secara rutin juga terbukti efektif mengatasi gejala asam urat.

Dilansir dari Healthline melalui KOMPAS.com, berikut ini 5 obat herbal yang ampuh redakan gejala asam urat:

Baca juga: Cara Meredakan Hidung Tersumbat Secara Alami Tanpa Bantuan Obat

1. Kunyit dan lemon

Rutin meminum air kunyit dan lemon sebanyak dua kali sehari berpotensi menurunkan kadar asam urat dalam tubuh.

Kedua bahan ini memiliki banyak manfaat, termasuk meningkatkan imun dan menyehatkan saluran pencernaan.

2. Jahe

Hampir semua orang tentu tahu bahwa jahe adalah jenis rempah yang sering digunakan sebagai obat tradisional. Obat herbal ini dapat mencegah berbagai penyakit, termasuk asam urat.

Jahe memiliki efek antiinflamasi yang bisa meredakan ketika serangan asam urat kambuh.

Selain itu, jahe juga bisa menurunkan kadar asam urat di dalam darah. Rutin mengonsumsi air jahe dipercaya bisa menurunkan asam urat.

Sementara itu, untuk meredakan penyakit asam urat yang sedang kambuh, oleskan parutan jahe ke bagian yang sakit selama 15 sampai 30 menit per hari.

Baca juga: Cara Menurunkan Tekanan Darah Tinggi Secara Alami Tanpa Obat

3. Seledri

Sejak dahulu, ceri sudah dikenal sebagai obat tradisional untuk mengatasi masalah pada saluran kemih.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Perjalanan Sashya Subono, Animator Indonesia di Balik Film Avatar, She-Hulk, dan Hawkeye

Perjalanan Sashya Subono, Animator Indonesia di Balik Film Avatar, She-Hulk, dan Hawkeye

Tren
Ramai soal Mobil Diadang Debt Collector di Yogyakarta padahal Beli 'Cash', Ini Faktanya

Ramai soal Mobil Diadang Debt Collector di Yogyakarta padahal Beli "Cash", Ini Faktanya

Tren
Pria di India Ini Memiliki Tumor Seberat 17,5 Kg, Awalnya Mengeluh Sakit Perut

Pria di India Ini Memiliki Tumor Seberat 17,5 Kg, Awalnya Mengeluh Sakit Perut

Tren
Daftar 10 Ponsel Terlaris di Dunia pada Awal 2024

Daftar 10 Ponsel Terlaris di Dunia pada Awal 2024

Tren
Ramai soal Pejabat Ajak Youtuber Korsel Mampir ke Hotel, Ini Kata Kemenhub

Ramai soal Pejabat Ajak Youtuber Korsel Mampir ke Hotel, Ini Kata Kemenhub

Tren
Beredar Penampakan Diklaim Ular Jengger Bersuara Mirip Ayam, Benarkah Ada?

Beredar Penampakan Diklaim Ular Jengger Bersuara Mirip Ayam, Benarkah Ada?

Tren
Warganet Sambat ke BI, Betapa Susahnya Bayar Pakai Uang Tunai di Jakarta

Warganet Sambat ke BI, Betapa Susahnya Bayar Pakai Uang Tunai di Jakarta

Tren
Daftar Bansos yang Cair Mei 2024, Ada PKH dan Bantuan Pangan Non-tunai

Daftar Bansos yang Cair Mei 2024, Ada PKH dan Bantuan Pangan Non-tunai

Tren
8 Catatan Prestasi Timnas Indonesia Selama Dilatih Shin Tae-yong

8 Catatan Prestasi Timnas Indonesia Selama Dilatih Shin Tae-yong

Tren
Promo Tiket Ancol Sepanjang Mei 2024, Ada Atlantis dan Sea World

Promo Tiket Ancol Sepanjang Mei 2024, Ada Atlantis dan Sea World

Tren
Viral, Video Drone Diterbangkan di Kawasan Gunung Merbabu, TNGM Buka Suara

Viral, Video Drone Diterbangkan di Kawasan Gunung Merbabu, TNGM Buka Suara

Tren
Daftar 19 Wakil Indonesia dari 9 Cabor yang Sudah Pastikan Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Daftar 19 Wakil Indonesia dari 9 Cabor yang Sudah Pastikan Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Tren
Warga Bandung “Menjerit” Kepanasan, BMKG Ungkap Penyebabnya

Warga Bandung “Menjerit” Kepanasan, BMKG Ungkap Penyebabnya

Tren
Medan Magnet Bumi Melemah, Picu Kemunculan Makhluk Aneh 500 Juta Tahun Lalu

Medan Magnet Bumi Melemah, Picu Kemunculan Makhluk Aneh 500 Juta Tahun Lalu

Tren
Jadwal Keberangkatan Haji 2024 dari Indonesia, Ini Cara Mengeceknya

Jadwal Keberangkatan Haji 2024 dari Indonesia, Ini Cara Mengeceknya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com