Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Detektif Swasta, antara Sejarah Kisah Rekaan dan Nyata

Kompas.com - 13/05/2023, 23:27 WIB
Josephus Primus

Penulis

KOMPAS.com - Detektif swasta adalah pekerjaan yang tampak tak terlihat di muka umum namun faktanya ada.

Sejarah kisah detektif swasta sudah ada setidaknya pada era 1700-an.

Inggris, misalnya, menjadi muasal dari detektif swasta.

Salah satu tokoh yang mengemukan kala itu adalah John Fielding dengan firma Thief Takers.

Detektif swasta acap disandingkan dengan detektif dari kepolisian.

Lazimnya, negara tidak mengakui keberadaan dan kerja detektif swasta.

Alhasil, eksistensi dan kinerja detektif swasta acap masuk ke ranah kisah rekaan namun bahkan sejatinya, nyata.

Baca juga: Kisah Jubun, Detektif Swasta yang Kerap Disewa Artis hingga Petinggi Partai

Laman Kompas.com edisi 13 Juni 2022 menyebut bahwa jasa detektif swasta begitu beragam.

Salah satu jasa dektektif swasta adalah menelusuri dugaan perselingkuhan pasangan kekasih.

Detektif swasta sudah pasti mendapatkan bayaran atas investigasi dugaan kejahatan sesuai pesanan kliennya.

Di Indonesia, rerata bayaran detektif swasta di angka Rp 15 juta hingga Rp 20 juta.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com