Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perbedaan Virus RNA dan Virus RNA Transkripsi Balik

Kompas.com - 27/12/2020, 15:40 WIB
Silmi Nurul Utami,
Rigel Raimarda

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Virus memiliki materi genetik yang terdiri dari DNA atau RNA. Virus dengan RNA ada yang memiliki untai tunggal, ada yang juga memiliki untai ganda, keduanya membawa penyakit yang berda-beda.

Namun tahukah kamu ada virus RNA yang berubah menjadi virus DNA dan disebut dengan virus RNA transkripsi balik. Lalu apakah bedanya virus RNA transkripsi balik dengan virus RNA yang biasa? Untuk mengetahui jawabannya mari kita simak uraian berikut ini!

Soal dan Pembahasan

Apa perbedaan antara virus RNA dan virus RNA transkripsi balik?

Jawaban:

Virus RNA adalah virus yang memiliki materi genetik tetap berupa asam ribonukleat atau RNA. Sedangkan virus RNA transkripsi balik dinamakan retrovirus, yaitu virus yang materi genetik yang berubah dimana RNA untai tunggalnya berubah menjadi DNA untai ganda.

RNA virus terdiri atas 3 kelompok besar berdasarkan strukturnya yaitu virus RNA untai ganda (dsRNA), virus RNA untai tunggal positif (ssRNA+), dan virus RNA untai tunggal negatif (ssRNA-).

Baca juga: Apa Saja Perbedaan RNA dan DNA?

 

Sedangkan virus transkripsi balik tidak dikelompokan lagi dan langsung dibagi menjadi spesies virusnya.

Dilansir dari verywellhealth, retrovirus disebut retro karena proses transkripnya terbalik, jika biasanya proses transkripsi dari DNA menjadi RNA sedangkan pada retrovirus transkripsinya dibalik dari RNA ke DNA.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Mengapa Air Termasuk Zat Tunggal?

Mengapa Air Termasuk Zat Tunggal?

Skola
Garam Dapur Termasuk Senyawa Organik atau Anorganik?

Garam Dapur Termasuk Senyawa Organik atau Anorganik?

Skola
Fungsi Batang pada Tumbuhan

Fungsi Batang pada Tumbuhan

Skola
Apa Fungsi Air Ketuban pada Kehamilan?

Apa Fungsi Air Ketuban pada Kehamilan?

Skola
Pengertian, Sifat, dan Contoh dari Bilangan Berpangkat

Pengertian, Sifat, dan Contoh dari Bilangan Berpangkat

Skola
Apa Nama Benda Langit yang Berkelip Pada Malam Hari?

Apa Nama Benda Langit yang Berkelip Pada Malam Hari?

Skola
Mengenal 20 Sumber Makanan Protein Nabati

Mengenal 20 Sumber Makanan Protein Nabati

Skola
5 Kekurangan Model Komunikasi Dance

5 Kekurangan Model Komunikasi Dance

Skola
Apa Tujuan Manusia Melestarikan Tumbuhan?

Apa Tujuan Manusia Melestarikan Tumbuhan?

Skola
Apa Itu Kalimat dan Bagaimana Contohnya?

Apa Itu Kalimat dan Bagaimana Contohnya?

Skola
Lembaga Legislatif: Pengertian dan Fungsinya

Lembaga Legislatif: Pengertian dan Fungsinya

Skola
Siapa Itu Parikesit?

Siapa Itu Parikesit?

Skola
Karakter Tokoh Wayang Kumbakarna

Karakter Tokoh Wayang Kumbakarna

Skola
Mengenal Tokoh Rahwana

Mengenal Tokoh Rahwana

Skola
Tokoh Anoman dalam Pewayangan Ramayana

Tokoh Anoman dalam Pewayangan Ramayana

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com