Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara untuk Mengurangi dan Menghilangkan Warna Hijau di Daun Aglonema

Kompas.com - 20/12/2021, 15:44 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Daun aglonema yang berubah warna menjadi hijau kerap dikeluhkan oleh sebagian besar pemiliknya.

Adanya warna hijau pada daun aglonema yang berdaun merah, kuning, merah muda, dan sebagainya bisa membuat tampilannya terlihat tidak menarik.

Untungnya, ada beberapa cara untuk mengurangi hingga menghilangkan warna hijau pada daun aglonema.

Baca juga: 3 Cara Merawat Aglonema Agar Rimbun dan Berdaun Besar

Dikutip dari channel YouTube Hobi Bunga, Senin (20/12/2021), berikut ini ada beberapa cara untuk mengurangi warna hijau pada daun aglonema.

Ilustrasi tanaman hias Aglonema Suksom Jaipong. SHUTTERSTOCK/TRI SUBEKTI Ilustrasi tanaman hias Aglonema Suksom Jaipong.
Jangan sering menggunakan pupuk daun

Cara utama untuk mengurangi hingga menghilangkan warna hijau pada daun aglonema adalah tidak sering mengaplikasikan pupuk daun.

Jadi, jangan mengaplikasikan pupuk daun ke tanaman aglonema lebih dari satu kali dalam satu bulan.

Sebab, pupuk daun merek apa pun itu dapat membuat warna hijau pada permukaan daun aglonema menjadi lebih banyak.

Baca juga: Cara Membasmi Kutu Putih pada Tanaman Aglonema

Beri pupuk kandang

Cara selanjutnya adalah mencampurkan pupuk kandang atau pupuk yang terbuat dari kotoran hewan ke dalam media tanam aglonema.

Penggunaan pupuk kandang pada media tanam aglonema berguna untuk menggantikan nutrisi dari pupuk daun.

 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Benda yang Dapat Dibersihkan dengan Minyak Zaitun

6 Benda yang Dapat Dibersihkan dengan Minyak Zaitun

Housing
6 Jenis Burung yang Bisa Berbicara, Unik dan Menyenangkan

6 Jenis Burung yang Bisa Berbicara, Unik dan Menyenangkan

Pets & Garden
Cara Membersihkan Mesin Nespresso dengan Benar

Cara Membersihkan Mesin Nespresso dengan Benar

Do it your self
5 Jenis Pelapis Dinding Terbaik, Apa Saja?

5 Jenis Pelapis Dinding Terbaik, Apa Saja?

Housing
Cara Membersihkan Sol Sepatu agar Tidak Bau

Cara Membersihkan Sol Sepatu agar Tidak Bau

Do it your self
5 Cara Membersihkan Tempat Tidur Anjing yang Benar

5 Cara Membersihkan Tempat Tidur Anjing yang Benar

Pets & Garden
5 Spesies Burung yang Memiliki Sifat Ramah

5 Spesies Burung yang Memiliki Sifat Ramah

Pets & Garden
6 Ide Ruang Kerja Bergaya Bohemian yang Cantik dan Nyaman

6 Ide Ruang Kerja Bergaya Bohemian yang Cantik dan Nyaman

Decor
6 Ide Ruang Keluarga yang Nyaman di Ruang Bawah Tanah

6 Ide Ruang Keluarga yang Nyaman di Ruang Bawah Tanah

Decor
Hindari, Ini 7 Kesalahan Pencahayaan Ruangan yang Sering Dilakukan

Hindari, Ini 7 Kesalahan Pencahayaan Ruangan yang Sering Dilakukan

Decor
5 Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam di Halaman Rumah

5 Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam di Halaman Rumah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Bagian Luar Rumah dengan Mudah

Cara Membersihkan Bagian Luar Rumah dengan Mudah

Do it your self
Catat, Ini Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam Berdampingan

Catat, Ini Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam Berdampingan

Pets & Garden
5 Tips Menentukan Siklus Pencucian Terbaik

5 Tips Menentukan Siklus Pencucian Terbaik

Do it your self
Catat, Ini Waktu Terbaik dan Terburuk Menanam Bunga Mawar

Catat, Ini Waktu Terbaik dan Terburuk Menanam Bunga Mawar

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com