Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara agar Listrik Tetap Hemat saat Menggunakan AC

Kompas.com - 06/11/2021, 18:18 WIB
Dian Reinis Kumampung

Penulis

Sumber Asia One

 

JAKARTA, KOMPAS.com-- Menggunakan pendingin ruangan atau air conditioner (AC) adalah solusi instan untuk membuat ruangan di rumah menjadi sejuk.

Sayangnya, AC mengonsumsi banyak daya listrik. Akibatnya, tagihan listrik pun membengkak dan membuatmu harus mengeluarkan dana lebih.

Sebenarnya ada beberapa cara untuk menghemat listrik saat kamu menggunakan AC. Berikut adalah enam cara agar listrik tetap hemat saat menggunakan pendingin ruangan seperti dilansir dari Asiaone, Sabtu (6/11/2021). 

1. Jangan terlalu sering menyalakan dan mematikan AC

Beberapa orang mungkin mematikan AC ketika suhu ruangan mencapai suhu tertentu karena mengira itu adalah langkah hemat daya.

Tapi ini justru langkah yang salah. Sering menghidupkan dan mematikan AC akan menghabiskan lebih banyak daya karena ini akan meningkatkan beban pada kompresor AC saat dinyalakan kembali. Ini tidak hanya membuatnya lebih mudah dipakai tetapi juga menghabiskan lebih banyak listrik.

Oleh karena itu, jika kamu merasa AC sudah terlalu dingin, sebaiknya sesuaikan suhu lebih tinggi. Dan sesuaikan kekuatan kipas ke sedang atau rendah saat suhu ruangan dirasa nyaman.

Kamu dapat menaikkan suhu daripada mematikannya jika akan meninggalkan ruangan sebentar untuk menghemat listrik.

Baca juga: Amankah Meletakkan Outdoor AC di Luar Ruangan? Simak Penjelasannya

2. Naikkan suhu lebih tinggi sebelum tidur dan matikan satu jam sebelum bangun

Apakah kamu merasa kedinginan saat bangun tidur saat menggunakan AC? Ini terjadi karena, saat tertidur, suhu tubuh manusia akan sedikit turun.

Meski suhu ruangan dijaga pada 25-28 derajat C, kita akan tetap merasa nyaman. Jadi, tidak perlu sengaja menurunkan suhu AC sebelum tidur.

Jika kamu dapat menyetel waktu mati, kamu bisa mengatur agar AC mati satu jam sebelum bangun.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Do it your self
5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

Decor
5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

Decor
5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

Housing
5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Home Appliances
5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

Home Appliances
Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com