Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ramai soal Lowker untuk Lansia, Praktisi Apresiasi sebagai Pemberdayaan Strategis dan Inklusif

Kompas.com - 24/04/2024, 09:30 WIB
Laksmi Pradipta Amaranggana,
Mahardini Nur Afifah

Tim Redaksi

Di Jepang, pekerja lansia memiliki motivasi yang tinggi untuk terus bekerja bahkan setelah mencapai usia pensiun.

Meskipun dipekerjakan kembali, pekerja lansia di Jepang tetap dipantau oleh manajemen perusahaan dan karyawan lainnya.

Umumnya, pekerja lansia tidak diberi waktu lembur. Apabila ada tawaran lemburan, maka pilihan tersebut dikembalikan kepada individu dan sifatnya sukarela.

Selain itu, setelah dipekerjakan kembali, para lansia biasanya tidak mendapatkan pelatihan ulang karena umumnya akan melakukan pekerjaan yang sama dengan sebelum pensiun.

Baca juga: Warganet Keluhkan Syarat Akreditasi A dan Skor Toefl 500 di Loker KAI

Saran untuk perusahaan yang akan membuka lowker lansia

Lebih lanjut, Sawitri memberikan masukan dan saran bagi perusahaan yang berniat ingin membuka lowker untuk lansia.

Sawitri berpendapat, perusahaan perlu memiliki kebijakan yang jelas terkait perekrutan, penempatan, dan pengelolaan karyawan lansia.

Hal ini termasuk prosedur untuk mengintegrasikan mereka ke dalam tim kerja, menetapkan tugas dan tanggung jawab yang sesuai dengan kemampuan mereka, serta memberikan dukungan yang diperlukan.

“Lalu saya juga menyarankan untuk melakukan pelatihan dan pembinaan untuk menyesuaikan diri dengan perubahan teknologi atau proses kerja baru,” kata Sawitri.

Selain itu, perusahaan harus menciptakan lingkungan kerja yang ramah dan mendukung bagi karyawan lansia.

Termasuk menyediakan fasilitas yang mudah diakses, mengurangi risiko kecelakaan kerja, dan memperhatikan kebutuhan kesehatan dan kenyamanan karyawan lansia.

Sawitri juga menyarankan agar perusahaan memberikan fleksibilitas dalam jadwal kerja dan tugas agar karyawan lansia untuk tetap produktif dan nyaman di tempat kerja.

Perusahaan dapat mempertimbangkan opsi seperti jadwal kerja paruh waktu atau tugas yang lebih ringan untuk menyesuaikan dengan kondisi fisik dan kebutuhan karyawan lansia.

“Tidak lupa juga bagi perusahaan untuk berkomunikasi secara terbuka dan menekankan kolaborasi antara karyawan lansia dan anggota tim lainnya yang nantinya membangun hubungan kerja yang baik,” jelas Sawitri.

Cara ini akan berguna agar memastikan semua karyawan merasa dihargai dan didukung dalam lingkungan kerja.

Baca juga: OJK Buka Loker Keamanan Siber untuk Lulusan S1, Ini Link Daftar dan Syaratnya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Kapolda Ahmad Luthfi Segera jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya di Pilgub Jateng 2024?

Kapolda Ahmad Luthfi Segera jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya di Pilgub Jateng 2024?

Tren
Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Tren
Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Tren
Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Tren
Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Tren
Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Tren
9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

Tren
Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Tren
Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Tren
Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Tren
5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi 'Online'

5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi "Online"

Tren
Bukan Tempat Bersandar, Ini Nama dan Fungsi Tiang Kecil di Trotoar

Bukan Tempat Bersandar, Ini Nama dan Fungsi Tiang Kecil di Trotoar

Tren
BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

Tren
Beredar Jadwal Seleksi CPNS Dibuka 24 Juni-13 Juli 2024, Ini Kata BKN

Beredar Jadwal Seleksi CPNS Dibuka 24 Juni-13 Juli 2024, Ini Kata BKN

Tren
Bawa Kerikil dalam Koper, Jemaah Haji Indonesia Diperiksa Petugas Bandara

Bawa Kerikil dalam Koper, Jemaah Haji Indonesia Diperiksa Petugas Bandara

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com