Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ramai soal Perempuan Paksa Minta Uang di Kompleks Perumahan Sukabumi, Begini Cerita Warga

Kompas.com - 22/04/2024, 18:00 WIB
Laksmi Pradipta Amaranggana,
Mahardini Nur Afifah

Tim Redaksi

“Selain di video, sebetulnya perempuan tersebut juga mengeluarkan kata-kata yang kurang pantas. Akhirnya tidak saya masukkan ke video,” kata Esa.

Setelah perselisihan itu, perempuan tersebut diusir oleh satpam setempat dan ia meninggalkan lokasi kejadian.

Tetapi, selang beberapa jam, Esa mendapatkan informasi bahwa perempuan tersebut kembali terlihat di perumahan yang sama dengan jarak beberapa blok dari rumahnya.

Satu hari kemudian, tepatnya Minggu (21/4/2024), Esa melihat perempuan tersebut masih berkeliaran di Perumahan Puri Cibeureum Permai 1.

“Setelah melihat ibu-ibu di keesokan harinya, saya tidak melaporkan ke Dinas Sosial karena beliau selalu berpindah-pindah tempat,” ujar Esa.

Pada Senin (22/4/2024), belum ada laporan bahwa perempuan tersebut kembali ke Perumahan Puri Cibeureum Permai 1.

Baca juga: Viral, Video Pengemis Pura-pura Buta di Jalan Siliwangi Bandung, Dinsos Langsung Bergerak

Tidak dilaporkan ke instansi terkait

Lebih lanjut, Esa menuturkan pemasalahan sosial tersebut baru pertama kali terjadi di Perumahan Puri Cibeureum Permai 1.

Sebelumnya, tidak ada kejadian pengemis yang meminta uang hingga memaksa, terlebih marah-marah apabila tidak diberi uang oleh pemilik rumah.

Meskipun demikian, warga mengaku tidak terpancing emosi dan dapat berbicara baik-baik dengan perempuan tersebut walaupun mendapat respons negatif.

Disinggung soal laporan ke instansi yang berwenang, Esa mengaku hingga Senin (22/4/2024), warga setempat tidak melaporkan kejadian tersebut ke Dinas Sosial atau Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Sukabumi.

“Dari warga RT 001 RW 011 Perumahan Puri Cibeureum Permai 1 memutuskan untuk tidak melaporkan ibu tersebut lebih lanjut ke Dinas Sosial maupun Satpol PP Kota Sukabumi,” tutur dia.

Baca juga: Pengemis Bogor Punya Uang Rp 56 Juta dan Rumah Tingkat, Dirazia Dinsos Nekat Mengemis Lagi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Klaim Sengaja Gagalkan Penalti Kedua Saat Lawan Indonesia, Berikut Profil Striker Irak Ayman Hussein

Klaim Sengaja Gagalkan Penalti Kedua Saat Lawan Indonesia, Berikut Profil Striker Irak Ayman Hussein

Tren
Ketika Dua Keluarga Jokowi Kini Duduki Jabatan Strategis di Pertamina...

Ketika Dua Keluarga Jokowi Kini Duduki Jabatan Strategis di Pertamina...

Tren
Siapa Saja Orang yang Tak Disarankan Minum Kopi?

Siapa Saja Orang yang Tak Disarankan Minum Kopi?

Tren
Sosok Rita Widyasari, Eks Bupati Kutai Kartanegara Terpidana Korupsi dengan Kekayaan Fantastis

Sosok Rita Widyasari, Eks Bupati Kutai Kartanegara Terpidana Korupsi dengan Kekayaan Fantastis

Tren
4 Teh untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Direkomendasikan Ahli Diet

4 Teh untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Direkomendasikan Ahli Diet

Tren
5 Fakta Kasus Pengeroyokan Bos Rental hingga Meninggal di Sukolilo Pati

5 Fakta Kasus Pengeroyokan Bos Rental hingga Meninggal di Sukolilo Pati

Tren
Benarkah Tidak Makan Nasi Bisa Bantu Menurunkan Kadar Gula Darah Penderita Diabetes?

Benarkah Tidak Makan Nasi Bisa Bantu Menurunkan Kadar Gula Darah Penderita Diabetes?

Tren
Tak Banyak yang Tahu Vitamin U, Apa Manfaatnya bagi Tubuh?

Tak Banyak yang Tahu Vitamin U, Apa Manfaatnya bagi Tubuh?

Tren
PBB Masukkan Israel ke “Blacklist” Negara yang Melakukan Pelanggaran Kekerasan terhadap Anak-anak

PBB Masukkan Israel ke “Blacklist” Negara yang Melakukan Pelanggaran Kekerasan terhadap Anak-anak

Tren
Minum Apa Biar Tekanan Darah Tinggi Turun? Berikut 5 Daftarnya

Minum Apa Biar Tekanan Darah Tinggi Turun? Berikut 5 Daftarnya

Tren
Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan dengan Minum Kopi? Simak 4 Tips Berikut

Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan dengan Minum Kopi? Simak 4 Tips Berikut

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 9-10 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 9-10 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 8-9 Juni | Perjalanan Kasus Akseyna UI

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 8-9 Juni | Perjalanan Kasus Akseyna UI

Tren
23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

Tren
5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com