Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pesawat TNI AU Jatuh di Pasuruan, Ini Sederet Kecelakaan Pesawat TNI

Kompas.com - 16/11/2023, 16:45 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Hasil investigasi mengungkapkan pesawat ini jatuh karena faktor cuaca.

4. Pesawat Super Tucano milik TNI AU (10 Februari 2016)

Pesawat latih milik TNI Angkatan Udara (AU) jenis Super Tucano sebelumnya juga jatuh menimpa rumah di Jalan Laksda Adisutjipto, Malang, Jawa Timur pada Rabu (10/2/2016).

Peristiwa ini menyebabkan pilot pesawat Mayor Pnb Ivy Safatillah dan dua orang warga sipil tewas di lokasi kejadian.

5. Pesawat Hercules C-130 (30 Juni 2015)

Pesawat angkut Hercules C-130 milik TNI AU jatuh menimpa pemukiman warga di Medan, Sumatera Utara pada 30 Juni 2015.

Kecelakaan terjadi karena pesawat mengalami kerusakan pada mesin. Kondisi tersebut membuat pilot hendak berputar kembali ke landasan namun justru menabrak kubah.

Insiden menyebabkan jatuh korban tewas sebanyak 122 orang yang terdiri dari 101 penumpang militer dan 12 awak kru pesawat.

Baca juga: Ramai Inspeksi Boeing 737, Mengapa Pesawat Bisa Mengalami Keretakan?

6. Pesawat Fokker 27 (21 Juni 2012)

Pesawat Fokker 27 milik TNI AU jatuh di perumahan Rajawali, Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta pada Kamis (21/6/2012).

Insiden ini menyebabkan 11 orang tewas dan 11 orang lainnya terluka.

Korban jiwa terdiri dari tujuh kru pesawat dan empat warga sipil yang rumahnya tertimpa pesawat.

7. Pesawat Hercules C-130 (20 Mei 2009)

Pesawat angkut jenis C-130 Hercules Alpha 1325 jatuh di Desa Geplak Kecamatan Karas, Kabupaten Magetan, Jawa Timur pada Rabu (20/5/2009) pagi.

Kecelakaan terjadi setelah salah satu sayap pesawat terlepas dan menimpa dua rumah warga.

Insiden menyebabkan sekitar 57 orang meninggal dunia. Pesawat ini mengangkut 13 awak.

Baca juga: 4 Anak Korban Pesawat Jatuh Selamat Usai 40 Hari Berada di Hutan Amazon, Bagaimana Cara Bertahan Hidup di Hutan?

(Sumber: Kompas.com/Kristian Erdianto, Fabian Januarius Kuwado, Aria Rusta Yuli Pradana, Irsul Panca Aditra, Luqman Sulistiyawan, Nirmala Maulana Achmad | Editor: Dita Angga Rusiana, Robertus Belarminus, Bayu Galih, Sabrina Asril)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Tren
KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

Tren
5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

Tren
Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Tren
12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

Tren
Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Tren
Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Tren
Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Tren
Kata 'Duit' Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Kata "Duit" Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Tren
Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Tren
Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Tren
Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tren
Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Tren
Inilah Alasan Harga BBM dan Tarif Listrik Juni Masih Sama dengan Mei 2024

Inilah Alasan Harga BBM dan Tarif Listrik Juni Masih Sama dengan Mei 2024

Tren
Hiu Paus Gorontalo Menghilang karena Takut Orca, Apakah Akan Kembali?

Hiu Paus Gorontalo Menghilang karena Takut Orca, Apakah Akan Kembali?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com