Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Cek Kapan Berangkat Haji via Aplikasi dan Website

Kompas.com - 13/11/2023, 16:30 WIB
Nur Rohmi Aida,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com -Masyarakat yang sudah mendaftarkan diri untuk melaksanakan ibadah haji dapat mengecek kapan keberangakatannya melalui sistem yang disediakan oleh Kementerian Agama (Kemenag).

Calon jemaah yang sudah mendaftar untuk pergi haji akan mendapatkan nomor porsi yang bisa digunakan untuk mengecek kapan waktu keberangkatan.

Dikutip dari laman IndonesiaBaik, nomor porsi tertera dalam bukti setoran awal yang didapatkan saat mendaftar haji di bank.

Dengan mendapat nomor porsi berarti seseorang adalah jemaah haji kuota resmi. Haji non-kuota tidak akan mendapatkan nomor porsi.

Nomor porsi haji terdiri dari 10 digit dan tertera di bukti setoran awal setelah calon jemaah haji menyetor setoran awal sebesar Rp 25 juta.

Lantas, bagaimana cara mengecek kapan waktu keberangkatan haji secara online via ponsel dan website?

Cara cek estimasi keberangkatan haji lewat ponsel

Mengecek perkiraan keberangkatan haji bisa dilakukan secara online menggunakan ponsel melalui aplikasi Pusaka. Caranya, yakni:

  • Buka aplikasi "Pusaka".
  • Pilih menu "ISlam".
  • Klik menu "Layanan Haji dan Umrah".
  • Pilih menu "Estimasi keberangkatan".
  • Masukkan nomor porsi pada kolom yang tersedia.
  • Tekan "Cari nomor porsi".
  • Pada tahap akhir pengecekan akan muncul data mengenai waktu keberangkatan.

Baca juga: Sertifikat Haji Sudah Bisa Diunduh secara Online, Begini Caranya

Data yang muncul saat melakukan pengecekan waktu keberangkatan haji meliputi:

  • Nomor Porsi.
  • Nama.
  • Kabupaten/Kota.
  • Provinsi.
  • Posisi porsi pada kuota Provinsi/Kab/Kota/Khusus.
  • Kuota Provinsi/Kab/Kota/Khusus.
  • Perkiraan Berangkat Tahun Masehi.
  • Perkiraan Berangkat Tahun Hijriyah.

Cara cek waktu keberangkatan haji lewat website

Selain melalui aplikasi, pengecekan juga bisa dilakukan melalui website resmi yang disediakan oleh Kemenag.

Jika ingin melakukan pengecekan kapan berangkat haji melalui website, berikut caranya:

  • Buka laman haji.kemenag.go.id.
  • Masukkan nomor porsi dalam kolom "Perkiraan Berangkat".
  • Klik "cari".
  • Selanjutnya akan keluar kapan waktu estimasi keberangkatan haji.

Baca juga: Mengenal Haji Plus, mulai dari Masa Tunggu, Biaya, hingga Cara Mendaftar

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Mengenal 7 Stadion yang Jadi Tempat Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Mengenal 7 Stadion yang Jadi Tempat Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Tren
Mengenal Alexinomia, Fobia Memanggil Nama Orang Lain, Apa Penyebabnya?

Mengenal Alexinomia, Fobia Memanggil Nama Orang Lain, Apa Penyebabnya?

Tren
Sunat Perempuan Dilarang WHO karena Berbahaya, Bagaimana jika Telanjur Dilakukan?

Sunat Perempuan Dilarang WHO karena Berbahaya, Bagaimana jika Telanjur Dilakukan?

Tren
UU Desa: Jabatan Kades Bisa 16 Tahun, Dapat Tunjangan Anak dan Pensiun

UU Desa: Jabatan Kades Bisa 16 Tahun, Dapat Tunjangan Anak dan Pensiun

Tren
Harga Kopi di Vietnam Melambung Tinggi gara-gara Petani Lebih Pilih Tanam Durian

Harga Kopi di Vietnam Melambung Tinggi gara-gara Petani Lebih Pilih Tanam Durian

Tren
Kasus Mutilasi di Ciamis dan Tanggung Jawab Bersama Menangani Orang dengan Gangguan Mental

Kasus Mutilasi di Ciamis dan Tanggung Jawab Bersama Menangani Orang dengan Gangguan Mental

Tren
Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Mengatasi Kecemasan Berlebih

Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Mengatasi Kecemasan Berlebih

Tren
Terkait Penerima KIP Kuliah yang Bergaya Hedon, UB: Ada Evaluasi Ulang Tiga Tahap

Terkait Penerima KIP Kuliah yang Bergaya Hedon, UB: Ada Evaluasi Ulang Tiga Tahap

Tren
Catat, Ini 5 Jenis Kendaraan yang Dibatasi Beli Pertalite di Batam Mulai Agustus

Catat, Ini 5 Jenis Kendaraan yang Dibatasi Beli Pertalite di Batam Mulai Agustus

Tren
Wacana Pembongkaran Separator di Ring Road Yogyakarta, Begini Kata Ahli UGM

Wacana Pembongkaran Separator di Ring Road Yogyakarta, Begini Kata Ahli UGM

Tren
BMKG: Wilayah yang Dilanda Hujan Lebat dan Angin Kencang 9-10 Mei 2024

BMKG: Wilayah yang Dilanda Hujan Lebat dan Angin Kencang 9-10 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Hujan Lebat 9 Mei 2024 | Vaksin AstraZeneca Ditarik Peredarannya

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Hujan Lebat 9 Mei 2024 | Vaksin AstraZeneca Ditarik Peredarannya

Tren
Mengulik Racunomologi

Mengulik Racunomologi

Tren
Pemain Bola Malaysia Kembali Jadi Korban Penyerangan, Mobil Diadang Saat Berangkat ke Tempat Latihan

Pemain Bola Malaysia Kembali Jadi Korban Penyerangan, Mobil Diadang Saat Berangkat ke Tempat Latihan

Tren
Cara Mengetahui Jenis Vaksin Covid-19 yang Pernah Diterima

Cara Mengetahui Jenis Vaksin Covid-19 yang Pernah Diterima

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com