Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Mencuci Celana Jeans Hitam agar Tidak Rusak dan Luntur

Kompas.com - 02/11/2023, 06:30 WIB
Aulia Zahra Zain,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

Detergen bubuk lebih cenderung meninggalkan residu putih dibandingkan detergen cair, terutama jika Anda mencuci dengan air dingin.

Jadi, beralih ke detergen cair dapat menyelesaikan masalah.

Baca juga: Nadiem Makarim Pilih Pakai Jeans dan Bawa Ransel Sendiri

4. Mengatur takaran detergen yang digunakan

Pastikan Anda mengetahui jumlah takaran detergen yang tepat untuk cucian celana jeans Anda.

Jangan sampai memberikan jumlah takaran detergen secara berlebihan karena terlalu banyak detergen akan lebih merugikan serta merusak kain pada celana jeans.

Periksa petunjuk jumlah pemberian takaran pada kemasan detergen sebelum menggunakannya untuk mencuci.

5. Keringkan dengan benar

Mengeringkan celana jeans dengan pengering di mesin cuci dapat menguras listrik menjadi lebih banyak dan bisa menyebabkan celana jeans lebih mudah pudar.

Jika cuaca sedang bagus dan Anda tidak terburu-buru, keringkan celana jeans hitam di luar ruangan.

Pada saat menjemurnya, pastikan bagian depan celana jeans tetap berada di dalam sehingga tidak mudah luntur ketika terkena sinar matahari terik secara langsung.

Jika Anda perlu mengeringkan pakaian di dalam ruangan, keringkan celana jeans di dalam ruangan yang menggunakan pendingin ruangan.

Baca juga: 6 Cara Mencuci Jeans yang Benar agar Tetap Awet

Cara merawat celana jeans

Dilansir dari GQ Magazine (22/3/2023), kunci perawatan dari celana jeans adalah dengan jarang mencucinya.

Bahkan, disarankan untuk mencuci celana jeans dua kali setahun hanya jika diperlukan agar warna celana jeans tidak luntur.

Meskipun demikian, tetap cuci celana jeans jika diperlukan.

Kemudian, untuk merawat celana jeans milik Anda, cara terbaik untuk menyimpannya adalah dengan menggantungnya.

Selain menggantungnya, menyimpan celana jeans bisa dengan cara memasukkan ke dalam laci atau melipatnya menjadi tumpukan kecil di sudut lemari pakaian Anda.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Tren
Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

Tren
WHO Temukan 3 Kasus di Riyadh, Ketahui Penyebab dan Pencegahan MERS- CoV Selama Ibadah Haji

WHO Temukan 3 Kasus di Riyadh, Ketahui Penyebab dan Pencegahan MERS- CoV Selama Ibadah Haji

Tren
Pertandingan Indonesia Vs Guinea Malam Ini, Pukul Berapa?

Pertandingan Indonesia Vs Guinea Malam Ini, Pukul Berapa?

Tren
Benarkah Antidepresan Bisa Memicu Hilang Ingatan? Ini Penjelasan Ahli

Benarkah Antidepresan Bisa Memicu Hilang Ingatan? Ini Penjelasan Ahli

Tren
WHO Peringatkan Potensi Wabah MERS-CoV di Arab Saudi Saat Musim Haji

WHO Peringatkan Potensi Wabah MERS-CoV di Arab Saudi Saat Musim Haji

Tren
Mengapa Lumba-lumba Berenang Depan Perahu? Ini Alasannya Menurut Sains

Mengapa Lumba-lumba Berenang Depan Perahu? Ini Alasannya Menurut Sains

Tren
Cara Cek NIK KTP Jakarta yang Non-Aktif dan Reaktivasinya

Cara Cek NIK KTP Jakarta yang Non-Aktif dan Reaktivasinya

Tren
Berkaca dari Kasus Mutilasi di Ciamis, Mengapa Orang dengan Gangguan Mental Bisa Bertindak di Luar Nalar?

Berkaca dari Kasus Mutilasi di Ciamis, Mengapa Orang dengan Gangguan Mental Bisa Bertindak di Luar Nalar?

Tren
3 Bek Absen Melawan Guinea, Ini Kata Pelatih Indonesia Shin Tae-yong

3 Bek Absen Melawan Guinea, Ini Kata Pelatih Indonesia Shin Tae-yong

Tren
Alasan Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas

Alasan Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas

Tren
Pendaftaran Komcad 2024, Jadwal, Syaratnya, dan Gajinya

Pendaftaran Komcad 2024, Jadwal, Syaratnya, dan Gajinya

Tren
Studi Baru Ungkap Penyebab Letusan Dahsyat Gunung Tonga pada 2022

Studi Baru Ungkap Penyebab Letusan Dahsyat Gunung Tonga pada 2022

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com