Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

39 Link Pengumuman Formasi CPNS dan PPPK Kementerian/Lembaga 2023

Kompas.com - 05/10/2023, 17:00 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pemerintah melalui Badan Kepegawaian Negara (BKN) resmi membuka seleksi calon aparatur sipil negara (CASN) 2023 sejak Rabu (20/9/2023).

Rekrutmen CASN 2023 terbagi menjadi calon pegawai negeri sipil (CPNS) dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK).

Masing-masing lembaga pusat atau kementerian sudah mengumumkan kebutuhan formasinya sejak pertengahan September 2023.

Pendaftar bisa memerhatikan formasi yang dibuka serta syarat atau gaji yang sesuai.

Baca juga: UPDATE, 13 Formasi CPNS dan PPPK untuk Lulusan SMA/SMK, Apa Saja?

Berikut link pengumuman formasi CPNS dan PPPK Kementerian/Lembaga 2023:

Baca juga: Link dan Cara Beli E-Meterai untuk Rekrutmen CASN 2023

Link formasi CPNS dan PPPK 2023

1. Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas)

Pengumuman Nomor PENG/28/IX/2023 tentang Pendaftaran Seleksi Pengadaan PPPK Lemhannas RI Tahun Anggaran 2023.

2. Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK)

Pengumuman Nomor 13 Tahun 2023 tentang Pengadaan CPNS PPATK Tahun Anggaran 2023.

3. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)

Pengumuman Nomor B/001/PANREKKPK/09/2023 tentang Rekrutmen CPNS KPK Tahun 2023/2024.

4. Kejaksaan Agung (Kejagung)

Pengumuman Nomor PENG-12/C/Cp.2/09/2023 tentang Pelaksanaan Seleksi Pengadaan CPNS Kejaksaan Republik Indonesia Tahun Anggaran 2023.

5. Mahkamah Agung (MA)

Pengumuman Nomor 2582/SEK/PENG.KP1.1.6/IX/2023 tentang Pelaksanaan Seleksi Pengadaan CPNS di Lingkungan MA Tahun Anggaran 2023.

6. Badan Kepegawaian Negara (BKN)

Pengumuman Nomor 01/PANPEL.BKN/PPPK.TEKNIS/IX/2023 tentang Seleksi PPPK Tenaga Teknis BKN Tahun 2023.

7. Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN)

Pengumuman Nomor 3840/KP.02/B2/2023 tentang Pelaksanaan Seleksi Pengadaan Calon PPPK di Lingkungan BKKBN Formasi Tahun 2023.

8. Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN)

Pengumuman Nomor PENG.49/BSSN/SU/KP.02.01/09/2023 tentang Seleksi Pengadaan PPPK BSSN Tahun 2023.

9. Badan Pusat Statistik (BPS)

Pengumuman Nomor B-782/02300/KP.111/09/2023 tentang Seleksi PPPK Tenaga Teknis BPS Tahun Anggaran 2023.

10. Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN)

Pengumuman Nomor B-29113/II/2/KP.01.01/9/2023 tentang Seleksi Penerimaan CPNS BRIN Tahun 2023.

11. Badan Narkotika Nasional (BNN)

Pengumuman Nomor PENG/76/IX/SU/KP.01/2023/BNN tentang Pengadaan PPPK Formasi Tenaga Kesehatan di Lingkungan BNN Tahun 2023.

12. Sekretariat Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)

Pengumuman Nomor 01/PANSEL PENGADAAN CPNS/09/2023 tentang Pelaksanaan Seleksi Pengadaan CPNS Sekretariat Jenderal DPR RI Tahun Anggaran 2023.

13. Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN)

Surat Pengumuman Nomor P.021/Otorita IKN/IX/2023 tentang Seleksi Pengadaan PPPK untuk Jabatan Fungsional Teknis di Lingkungan IKN Tahun Anggaran 2023.

Baca juga: Persiapan agar Lolos Seleksi CPNS dan PPPK 2023 Menurut Kemenpan-RB

Halaman:

Terkini Lainnya

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Tren
Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Tren
Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com