Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Kronologi Lift Terjun Bebas di Resor Ubud Bali | Ciri-ciri Tempe yang Tidak Layak Konsumsi

Kompas.com - 03/09/2023, 05:35 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sejumlah berita menghiasi kanal Tren sepanjang Sabtu (2/9/2023) hingga Minggu (3/9/2023) pagi.

Salah satunya adalah soal kronologi lengkap insiden jatuhnya lift di resor Ubud Bali yang menewaskan lima orang karyawan.

Selain itu, ada pula berita soal ciri dan tanda tempe yang sebaiknya tidak dibeli dan tidak dikonsumsi.

Berikut selengkapnya:

1. Kronologi lift terjun bebas di resor Ubud Bali 

Insiden lift terjun bebas dan menewaskan lima orang terjadi di Ayu Terrace Resort Banjar Kedewatan Let, Desa Kedewatan, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar, Bali, pada Jumat (1/9/2023).

Diduga, peristiwa tersebut disebabkan oleh tali penarik yang terbuat dari baja terputus sehingga mengakibatkan lift jatuh dan menewaskan lima orang karyawan resor. 

Dua korban ditemukan tewas di tempat kejadian perkara (TKP), sedangkan tiga korban lainnya meninggal dunia di rumah sakit (RS).

Berikut kronologi lengkap lift di Ubud Bali terjun bebas:

Kronologi Lengkap Lift di Resor Ubud Bali Terjun Bebas, Lima Orang Tewas


2. Ciri tempe yang sebaiknya tidak dikonsumsi

Tempe adalah lauk favorit sebagian besar masyarakat Indonesia.

Menurut pegiat kuliner Nusantara Wiliam Wongso, tempe tidak hanya dikonsumsi mereka yang tidak mampu. Orang kalangan atas pun banyak yang "menuntut" tempe sebagai lauk hariannya.

Meski ada di mana-mana, namun hati-hati ketika akan membeli tempe.

Karena ada beberapa tanda tempe tak layak konsumsi yang sebaiknya tak usah dibeli.

3 Ciri-ciri Tempe yang Sebaiknya Tidak Dibeli, Ini Cara Memilihnya

3. Harta kekayaan Nana Sudjana

Komjen Pol (Purn) Nana Sudjana ditunjuk Presiden Jokowi sebagai Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah (Jateng), Jumat (1/9/2023), menggantikan Ganjar Pranowo yang masa jabatannya habis pada 5 September 2023.

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Tren
Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Tren
Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com