Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Transkrip Percakapan Terakhir Kapal Titan I Alasan Panji Gumilang Gugat MUI Rp 1 Triliun

Kompas.com - 12/07/2023, 05:30 WIB
Farid Firdaus

Penulis

KOMPAS.com - Sejumlah berita di kanal Tren Kompas.com sepanjang Selasa (11/7/2023) hingga Rabu (12/7/2023) pagi mendapat perhatian banyak pembaca.

Berita-berita terpopuler itu di antaranya soal beredarnya transkrip berisi percakapan terakhir kapal selam Titan, alasan Panji Gumilang menggugat MUI dan Anwar Abbas, serta respons Yenny Wahid usai diisukan akan menjadi cawapres Anies Baswedan.

Berikut berita populer Tren selengkapnya:

Transkrip percakapan terakhir kapal selam Titan

Kapal selam Titan menyedot perhatian dunia ketika dilaporkan hilang kontak sebelum akhirnya meledak di dasar Samudra Atlantik, 18 Juni 2023. Lima penumpang di dalamnya dipastikan tewas.

Kini beredar di media sosial sebuah transkrip yang disebut berisi percakapan terakhir antara kapal selam Titan dengan kapal pendukungnya sebelum kapal itu hancur.

Namun, belum dikonfirmasi kebenaran transkrip percakapan yang bocor secara online tersebut.

Beredar Transkrip yang Disebut Percakapan Terakhir Kapal Selam Titan, Apa Isinya?

Alasan Panji Gumilang gugat MUI dan Anwar Abbas

Pemimpin Pondok Pesantren Al Zaytun, Panji Gumilang menggugat Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan Waketum MUI Anwar Abbas.

Gugatan itu didaftarkan Panji Gumilang ke Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat melalui kuasa hukumnya.

Dalam gugatannya, Panji menuntut ganti rugi Rp 1 dan Rp 1 triliun.

Alasan Panji Gumilang Gugat MUI dan Anwar Abbas Rp 1 Triliun...

Respons Yenny Wahid diisukan jadi cawapres Anies

Nama Yenny Wahid senter dikabarkan menjadi kandidat cawapres Anies Baswedan pada Pilpres 2024.

Adalah Partai Nasdem yang pertama kali memunculkan nama putri Presiden ke-4 Indonesia Abdurrahman Wahid itu sebagai kandidat pendamping Anies.

Yenny pun menanggapi isu tersebut.

Respons Yenny Wahid Usai Diisukan Bakal Jadi Cawapres Anies Basweda

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Duduk Perkara Rektor Unri Polisikan Mahasiswa yang Protes UKT, Berakhir Cabut Laporan

Duduk Perkara Rektor Unri Polisikan Mahasiswa yang Protes UKT, Berakhir Cabut Laporan

Tren
Jarang Diketahui, Ini 9 Manfaat Jalan Kaki Tanpa Alas Kaki di Pagi Hari

Jarang Diketahui, Ini 9 Manfaat Jalan Kaki Tanpa Alas Kaki di Pagi Hari

Tren
Muncul Fenomena ASI Bubuk, IDAI Buka Suara

Muncul Fenomena ASI Bubuk, IDAI Buka Suara

Tren
Ramai soal ASI Bubuk, Amankah Dikonsumsi Bayi?

Ramai soal ASI Bubuk, Amankah Dikonsumsi Bayi?

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang 10-11 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang 10-11 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Pertandingan Indonesia Vs Guinea | Wacana Pembongkaran Separator Ring Road Yogyakarta

[POPULER TREN] Pertandingan Indonesia Vs Guinea | Wacana Pembongkaran Separator Ring Road Yogyakarta

Tren
Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Tren
Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Tren
Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Tren
Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Tren
Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Tren
Cerita Rombongan Siswa SD 'Study Tour' Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Cerita Rombongan Siswa SD "Study Tour" Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Tren
Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena 'Salah Asuhan', Ini Kata Ahli

Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena "Salah Asuhan", Ini Kata Ahli

Tren
Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com