Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 PTN yang Masih Buka Seleksi Mandiri hingga Akhir Juli 2023

Kompas.com - 07/07/2023, 10:00 WIB
Diva Lufiana Putri,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

3. Universitas Negeri Surabaya (Unesa)

Unesa atau Universitas Negeri Surabaya masih membuka jalur mandiri hingga pertengahan Juli 2023.

Kampus negeri di kawasan Jawa Timur ini menggunakan nilai Tes Masuk Unesa Berbasis Komputer atau TMUBK untuk menjaring calon mahasiswa.

Berikut jadwalnya:

  • Pendaftaran: 2-11 Juli 2023
  • Pelaksanaan TMUBK: 13-15 Juli 2023
  • Tes wawancara khusus disabilitas: 15 Juli 2923
  • Pengumuman: 18 Juli 2023.

Informasi dan tata cara pendaftaran selengkapnya dapat disimak di laman https://sipenmaru.unesa.ac.id.

4. Universitas Negeri Semarang (Unnes)

Pendaftaran seleksi mandiri reguler Unnes menggunakan tes masih dibuka hingga 9 Juli 2023.

Seleksi mandiri ini dikhususkan bagi calon mahasiswa baru program S1 maupun D3 melalui tes berbasis komputer.

Jadwal pendaftaran mandiri Unnes ini, yakni:

  • Pendaftaran: 17 Mei-9 Juli 2023
  • Pembayaran: 17 Mei-10 Juli 2023
  • Pencetakan kartu ujian: 9-11 Juli 2023
  • Unggah dokumen portofolio (bagi peserta uji keterampilan): 25 Mei-10 Juli 2023
  • Tes berbasis komputer lokasi di Unnes: 12-15 Juli 2023
  • Tes berbasis Komputer di rumah (domisili): 16-17 Juli 2023
  • Pengumuman: 20 Juli 2023.

Bagi mahasiswa yang tertarik, dapat melakukan pendaftaran di sini.

Baca juga: Besaran Uang Pangkal Jalur Mandiri 2023 di Undip, Unnes, Unpad, dan IPB

5. Universitas Andalas (Unand)

Universitas Andalas di Padang, Sumatera Barat masih membuka seleksi mandiri bertajuk Seleksi Masuk (SIMA) untuk kerja sama dan difabel.

SIMA kerja sama terbuka bagi calon mahasiswa dengan kemampuan akademik tinggi, tetapi ekonomi kurang mampu.

Sedangkan, SIMA disabilitas adalah penjaringan calon mahasiswa yang memiliki keterbatasan fisik, kelainan, atau kerusakan pada fungsi gerak.

Baik SIMA kerja sama maupun disabilitas, dibuka pada:

  • Pendaftaran: 1-12 Juli 2023
  • Pengumuman dan daftar ulang: Jadwal menyusul.

Adapun tautan pendaftaran, dapat diakses di pmb.unand.ac.id/sima-akademik.

6. Universitas Sumatera Utara (USU)

Jalur Mandiri Universitas Sumatera Utara (USU) 2023.Tangkap layar laman USU Jalur Mandiri Universitas Sumatera Utara (USU) 2023.

Halaman:

Terkini Lainnya

Bikin Ilmuwan Bingung, Ini 13 Misteri Alam Semesta yang Belum Terpecahkan

Bikin Ilmuwan Bingung, Ini 13 Misteri Alam Semesta yang Belum Terpecahkan

Tren
Mungkinkah 'Psywar' Penonton Pengaruhi Hasil Akhir Pertandingan Sepak Bola?

Mungkinkah "Psywar" Penonton Pengaruhi Hasil Akhir Pertandingan Sepak Bola?

Tren
Asal-usul Nama Borneo, Sebutan Lain dari Pulau Kalimantan

Asal-usul Nama Borneo, Sebutan Lain dari Pulau Kalimantan

Tren
Jokowi Beri Izin Tambang, NU Gercep Bikin PT tapi Muhammadiyah Emoh Tergesa-gesa

Jokowi Beri Izin Tambang, NU Gercep Bikin PT tapi Muhammadiyah Emoh Tergesa-gesa

Tren
Kronologi Bos Rental Mobil Asal Jakarta Dikeroyok Warga hingga Tewas di Pati

Kronologi Bos Rental Mobil Asal Jakarta Dikeroyok Warga hingga Tewas di Pati

Tren
Nilai Tes Ulang Rekrutmen BUMN Lebih Rendah dari yang Pertama, Masih Berpeluang Lolos?

Nilai Tes Ulang Rekrutmen BUMN Lebih Rendah dari yang Pertama, Masih Berpeluang Lolos?

Tren
Pemerintah Tetapkan Idul Adha 1445 H Jatuh pada Senin 17 Juni 2024

Pemerintah Tetapkan Idul Adha 1445 H Jatuh pada Senin 17 Juni 2024

Tren
Teka-teki Penguntitan Jampidsus yang Belum Terjawab dan Kemunculan Drone di Atas Gedung Kejagung

Teka-teki Penguntitan Jampidsus yang Belum Terjawab dan Kemunculan Drone di Atas Gedung Kejagung

Tren
Viral Video Sekuriti Plaza Indonesia Disebut Pukuli Anjing Penjaga, Ini Kata Pengelola dan Polisi

Viral Video Sekuriti Plaza Indonesia Disebut Pukuli Anjing Penjaga, Ini Kata Pengelola dan Polisi

Tren
Tiket KA Blambangan Ekspres Keberangkatan mulai 18 Juni 2024 Belum Bisa Dipesan, Ini Alasannya

Tiket KA Blambangan Ekspres Keberangkatan mulai 18 Juni 2024 Belum Bisa Dipesan, Ini Alasannya

Tren
Panglima Sebut TNI Bukan Lagi Dwifungsi tapi Multifungsi ABRI, Apa Itu?

Panglima Sebut TNI Bukan Lagi Dwifungsi tapi Multifungsi ABRI, Apa Itu?

Tren
Beredar Uang Rupiah dengan Cap Satria Piningit, Bolehkah untuk Bertransaksi?

Beredar Uang Rupiah dengan Cap Satria Piningit, Bolehkah untuk Bertransaksi?

Tren
Laporan BPK: BUMN Indofarma Terjerat Pinjol, Ada Indikasi 'Fraud'

Laporan BPK: BUMN Indofarma Terjerat Pinjol, Ada Indikasi "Fraud"

Tren
5 Perempuan Pertama di Dunia yang Menjadi Kepala Negara, Siapa Saja?

5 Perempuan Pertama di Dunia yang Menjadi Kepala Negara, Siapa Saja?

Tren
Bingungnya Keluarga Vina, Dulu Minim Saksi, Kini Banyak Bermunculan

Bingungnya Keluarga Vina, Dulu Minim Saksi, Kini Banyak Bermunculan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com