Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Disebut Berada di Bali Saat Jadi Buronan, Rihani: Saya Ketawa Saja

Kompas.com - 04/07/2023, 17:00 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Rihana dan Rihani sempat dikabarkan berada di Bali

Kabar yang menyebutkan bahwa Rihana dan Rihani berada di Bali awalnya diungkapkan oleh Ketua Indonesia Police Watch (IPW) Sugeng Teguh Santoso

Pihaknya mengatakan, lokasi tersebut diketahui setelah dilakukan pelacakan terhadap Rihana dan Rihani.

IPW kemudian meminta Polda Metro Jaya untuk mengamankan Rihana dan Rihani supaya kepercayaan masyakakat kepada Polri terus meningkat.

"Saat ini, keduanya menghilang dan informasi pelacakan terakhir, keberadaan 'Si Kembar' di Pulau Dewata, Bali," kata Ketua IPW Sugeng Teguh Santoso, Senin (12/6/2023), dikutip dari Kompas.com.

Baca juga: Polda Metro Jaya Tangkap Si Kembar Rihana-Rihani di Apartemen Wilayah Serpong

Sewa kamar pakai aplikasi

Ketika ditangkap, terkuak fakta lain bahwa Rihana dan Rihani menyewa apartemen menggunakan aplikasi Air BnB.

Apartemen yang disewa keduanya mempunyai satu kamar tidur, kamar mandi, termasuk dapur. Apartemen tersebut juga dilengkapi dengan televisi, kulkas, dan peralatan elektronik lainnya.

Setelah diringkus, Rihana dan Rihani langsung dibawa ke Polda Metro Jaya untuk diperiksa.

Baca juga: Kejanggalan Kasus Penipuan Kembar Rihana-Rihani, Korban Ditahan Polisi dan Pelaku Masih Berkeliaran Bebas

Penangkapan Rihana dan Rihani dibantu keluarga

Dilansir dari Kompas.com, Imam juga menyampaikan, pihaknya mendapat bantuan dari pihak keluarga ketika menangkap Rihana dan Rihani.

Tak hanya itu, sekuriti Apartemen M Town Gading Serpong turut membantu penyidik untuk meringkus si kembar tersebut.

"Pada saat pengamanan (penangkapan) kami berkoordinasi dengan pihak keluarganya dan juga dibantu dengan pihak security di apartemen tersebut," jelas Imam.

Ia mengatakan bahwa Rihana dan Rihani masih menjalani pemeriksaan secara mendalam.

Di sisi lain, polisi juga mendalami keterlibatan leuarga ketika Rihana dan Rihani bersembunyi dari kejaran polisi.

(Sumber: Kompas.com/Rizky Syahrial | Editor: Nursita Sari, Larissa Huda, Ihsanuddin).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Dibuka Hari Ini, Berikut Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Dibuka Hari Ini, Berikut Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Tren
6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

Tren
Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Tren
Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Tren
Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Tren
Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Tren
Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Tren
Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Tren
Mengenal 'Bamboo School' Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Mengenal "Bamboo School" Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Tren
Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Tren
Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Tren
Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Tren
Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Tren
UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

Tren
Mantan Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Mantan Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com