Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dibuka Hari Ini, Berapa Skor TOEFL untuk Syarat Beasiswa LPDP?

Kompas.com - 09/06/2023, 20:00 WIB
Nur Rohmi Aida,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pendaftaran beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) 2023 Tahap 2 telah dibuka mulai hari ini, Jumat (9/6/2023).

Pendaftaran beasiswa LPDP Tahap 2 akan dibuka sampai 9 Juli 2023.

Beasiswa LPDP dapat dimanfaatkan untuk calon mahasiswa yang akan melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi, baik dalam negeri maupun luar negeri.

Salah satu persyaratan untuk bisa mengikuti program beasiswa LPDP adalah peserta diharuskan memiliki kemampuan Bahasa Inggris yang dibuktikan dengan skor TOEFL dengan nilai tertentu.

Skor berbeda-beda untuk setiap jenjang pendidikan dan kampus yang dituju.

Baca juga: Pendaftaran LPDP 2023 Tahap 2: Jadwal, Syarat, Benefit, dan Cara Daftarnya


Lantas, berapakah skor TOEFL yang dibutuhkan untuk bisa mengikuti beasiswa LPDP 2023?

Syarat skor TOEFL Beasiswa LPDP

Dikutip dari Buku Panduan LPDP, berikut ini persyaratan skor TOEFL, PTE dan IELTS untuk pendaftaran beasiswa LPDP 2023:

1. Pendaftar program Magister Dalam Negeri skor minimal kemampuan bahasa Inggris

  • TOEFL ITP 500
  • TOEFL iBT 61
  • PTE Academic 50
  • IELTS 6,0

2. Pendaftar program Magister Luar Negeri, skor minimal kemampuan bahasa Inggris

  • TOEFL iBT 80
  • PTE Academic 58
  • IELTS 6,5

3. Pendaftar program Doktor Dalam Negeri, skor minimal kemampuan bahasa Inggris

  • TOEFL ITP 530
  • TOEFL iBT 70
  • PTE Academic 50
  • IELTS 6,0

4. Pendaftar program Doktor Luar Negeri, skor minimal kemampuan bahasa Inggris:

  • TOEFL iBT 94
  • PTE Academic 65
  • IELTS 7,0

Dokumen sertifikat kemampuan bahasa Inggris tersebut, diterbitkan paling lambat dua tahun terakhir dari tahun pendaftaran beasiswa oleh ETS (www.ets.org), PTE Academic (www.pearsonpte.com), atau IELTS (www.ielts.org).

LPDP menegaskan, untuk sertifikat TOEFL ITP yang berlaku harus berasal dari lembaga resmi penyelenggara tes TOEFL ITP di Indonesia.

Baca juga: Pendaftaran LPDP 2023 Tahap 2 Dibuka Hari Ini, Klik beasiswalpdp.kemenkeu.go.id

Persyaratan lain

Pendaftaran beasiswa LPDP 2023 tahap 2Tangkap layar laman LPDP Pendaftaran beasiswa LPDP 2023 tahap 2

Selain syarat kemampuan bahasa Inggris, LPDP juga memiliki sejumlah persyaratan lain, di antaranya terkait usia.

Halaman Berikutnya
Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of

Terkini Lainnya

5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

Tren
11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

Tren
Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: 'Track Record' Baik

Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: "Track Record" Baik

Tren
Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Tren
Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Tren
Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Tren
Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Tren
Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Tren
Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Tren
Nasib Mahasiswa UM Palembang Pelaku Plagiat Skripsi, Gagal Wisuda dan Diskors

Nasib Mahasiswa UM Palembang Pelaku Plagiat Skripsi, Gagal Wisuda dan Diskors

Tren
Air Terjun di China Tuai Protes karena Mengalir dari Pipa Buatan Manusia

Air Terjun di China Tuai Protes karena Mengalir dari Pipa Buatan Manusia

Tren
Suntik KB pada Kucing Disebut Bisa Picu Kanker, Benarkah?

Suntik KB pada Kucing Disebut Bisa Picu Kanker, Benarkah?

Tren
Kemenhan Buka 25.258 Formasi CASN 2024 untuk PPPK dan CPNS, Ini Rinciannya

Kemenhan Buka 25.258 Formasi CASN 2024 untuk PPPK dan CPNS, Ini Rinciannya

Tren
Fitur, Manfaat, dan Cara Penggunaan Aplikasi Kawal Haji Kementerian Agama

Fitur, Manfaat, dan Cara Penggunaan Aplikasi Kawal Haji Kementerian Agama

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com