Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ramai soal Orang Begadang Alami "Revenge Bedtime Procrastination", Apa Itu?

Kompas.com - 19/04/2023, 20:30 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Unggahan menyebut orang begadang mengalami revenge bedtime procrastination viral di media sosial.

Unggahan itu diposting oleh akun ini pada Senin (16/4/2023).

Terdapat foto berupa tangkapan layar yang menjelaskan apa itu revenge bedtime procrastination.

Orang-orang yang sengaja begadang ga sadar mereka mengalami “Revenge Bedtime Procrastination”, keadaan dimana seseorang yang seharian sibuk memilih untuk begadang untuk mendapatkan waktu santai/luang sebagai bentuk balas dendam,” tulis pengunggah pada foto tersebut.

Bgmna menurut kalian?” imbuh pengunggah.

Hingga Kamis (19/4/2023), unggahan tersebut sudah dilihat sebanyak 7.885 kali dan mendapat 170 likes.

Baca juga: Jangan Remehkan, Sering Begadang Bisa Berdampak Fatal

Penjelasan pakar

Dosen psikologi dari Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta Ratna Yunita Setiyani Subardjo menjelaskan, revenge bedtime procrastination adalah kondisi ketika seseorang melakukan sesuatu, misalnya begadang dengan mengorbankan waktu tidurnya untuk mendapatkan kesenangan.

"Hal itu dilakukan karena ia sudah capek bekerja dari pagi sampai sore harinya, atau istilahnya untuk 'membalas dendam',” jelas Ratna kepada Kompas.com, Kamis (19/4/2023).

Menurutnya, hal itu dapat dikatakan sebagai gangguan kepribadian karena menjadi sebuah habit atau kebiasaan yang semakin lama menyatu dengan dirinya.

“Menunda untuk tidak beristirahat dengan cukup, justru kesenangan itu yang menjadi tidak baik untuk fisik dan mental,” ujarnya.

Ratna mengatakan, jika pada malam hari yang esoknya hari libur, tidak apa sesekali melakukan revenge bedtime procrastination.

“Namun, jika besoknya hari kerja atau saat weekday, itu berbahaya,” katanya.

Baca juga: Apakah Hobi Begadang Menurun Secara Genetika? Ini Penjelasannya

Penyebab

Ratna mengatakan, penyebab utama revenge bedtime procrastination adalah karena usai bekerja seharian penuh.

“(Penyebab lainnya) dikarenakan suka bermalas-malasan dan suka menggampangkan urusan,” ucapnya.

Selain itu, revenge bedtime procrastination bisa disebabkan oleh perilaku nomophobia atau ketakutan untuk melepas gadget.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Wabah Infeksi Salmonella Merebak di AS, FDA Tarik Produk Mentimun

Wabah Infeksi Salmonella Merebak di AS, FDA Tarik Produk Mentimun

Tren
Usai Kirim Balon Sampah, Korut Buka Lahan 40 Km dari Perbatasan Korsel

Usai Kirim Balon Sampah, Korut Buka Lahan 40 Km dari Perbatasan Korsel

Tren
Kenapa Pintu Pesawat Berada di Sisi Kiri? Ini Sejarah dan Alasannya

Kenapa Pintu Pesawat Berada di Sisi Kiri? Ini Sejarah dan Alasannya

Tren
Teringat Kasus Jessica Wongso, Otto Hasibuan Beri Bantuan Hukum Terpidana Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Teringat Kasus Jessica Wongso, Otto Hasibuan Beri Bantuan Hukum Terpidana Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Tren
Jadwal Puasa Zulhijah, Tarwiyah, dan Arafah Jelang Idul Adha 2024

Jadwal Puasa Zulhijah, Tarwiyah, dan Arafah Jelang Idul Adha 2024

Tren
Profil Ilham Habibie, Direkomendasikan Maju Pilkada Jabar oleh Nasdem

Profil Ilham Habibie, Direkomendasikan Maju Pilkada Jabar oleh Nasdem

Tren
Curhat Jokowi, Mengaku Bingung Saat Cari Tempat Makan di IKN

Curhat Jokowi, Mengaku Bingung Saat Cari Tempat Makan di IKN

Tren
Benarkah Jokowi Melarang Kaesang Maju Pilkada Jakarta 2024?

Benarkah Jokowi Melarang Kaesang Maju Pilkada Jakarta 2024?

Tren
Deretan Jenderal Polisi yang Duduki Jabatan Sipil 2024, Terbaru Irjen Risyapudin Nursin

Deretan Jenderal Polisi yang Duduki Jabatan Sipil 2024, Terbaru Irjen Risyapudin Nursin

Tren
Starlink Elon Musk Masuk Pedalaman Brasil, Dikeluhkan Tetua Suku Bikin Anak Muda Malas

Starlink Elon Musk Masuk Pedalaman Brasil, Dikeluhkan Tetua Suku Bikin Anak Muda Malas

Tren
Bukan karena Cobek dan Ulekan Batu, Ini Penyebab Munculnya Batu Ginjal

Bukan karena Cobek dan Ulekan Batu, Ini Penyebab Munculnya Batu Ginjal

Tren
Kisah Bayi 2 Hari Alami Radang Otak Usai Dicium Pembawa Herpes

Kisah Bayi 2 Hari Alami Radang Otak Usai Dicium Pembawa Herpes

Tren
Cerita Rokiah, Jemaah Haji Difabel Indonesia yang Berangkat Seorang Diri, Kini Bertemu Sahabat Baru

Cerita Rokiah, Jemaah Haji Difabel Indonesia yang Berangkat Seorang Diri, Kini Bertemu Sahabat Baru

Tren
Turis Digigit Monyet Saat Berkunjung ke Monkey Forest Ubud, Mengaku Suntik Antirabies Rp 97 Juta

Turis Digigit Monyet Saat Berkunjung ke Monkey Forest Ubud, Mengaku Suntik Antirabies Rp 97 Juta

Tren
Teka-teki Pemegang Akun Facebook Icha Shakila, Diyakin Jadi Dalang Kasus Ibu Cabuli Anak

Teka-teki Pemegang Akun Facebook Icha Shakila, Diyakin Jadi Dalang Kasus Ibu Cabuli Anak

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com