Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Hal yang Menyebabkan Bulu Kucing Rontok, Apa Saja?

Kompas.com - 10/04/2023, 19:30 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kucing merupakan binatang berbulu yang menggemaskan. Sayangnya, bulu-bulu kucing kerap rontok dan berterbangan ke berbagai sudut rumah, bahkan menempel di pakaian.

Pemilik kucing mungkin khawatir saat mendapati bulu yang rontok itu dalam jumlah yang banyak.

Dikutip dari laman PetMD, istilah untuk menyebut kerontokan pada bulu kucing adalah Alopecia, masalah umum pada kucing dengan berbagai kemungkinan penyebab.

Lantas apa saja penyebab bulu kucing mengalami kerontokan?

Baca juga: Kenapa Kucing Suka Membangunkan Pemiliknya di Pagi Buta?

Berikut ini beberapa penyebab mengapa bulu kucing mengalami kerontokan, yakni sebagai berikut:

1. Pola makan yang buruk

Bulu kucing rontok bisa disebabkan karena pola makan yang buruk. 

Kucing membutuhkan asupan vitamin dan mineral agar memiliki bulu cerah, panjang, dan berkilau.

Jika pola makan buruk, kucing akan kekurangan nutrisi sehingga sangat mungkin bulunya menjadi rontok.

Cek kembali apakah makanan yang telah diberikan ke kucing sudah mengandung nutrisi yang baik saat bulu mereka mengalami kerontokan.

Jika bulu rontok karena faktor makanan, biasanya akan kembali tumbuh saat makanannya lebih sehat dan bernutrisi.

2. Alergi kulit

Penyebab lain mengapa bulu kucing mengalami kerontokan adalah karena kucing memiliki alergi kulit.

Teapi alergi pada kucing sulit untuk terdeteksi dan diketahui penyebabnya. Saat ini tak ada tes yang menguji reaksi alergi pada kucing dengan hasil 100 persen benar.

Pemilik kucing bisa memeriksakan ke dokter apabila anabulnya mengalami kerontokan bulu dan mengalami alergi. 

Namun bulu rontok akan sembuh saat kucing jauh dari faktor penyebab alerginya.

3. Kutu

Penyebab bulu kucing bisa karena adanya kutu. Kutu sangat senang menggigit kulit kucing dan menempel di atasnya.

Kutu kucing akan menghisap darah dan bisa menyebabkan kucing mengalami ruam parah yang nantinya berkembang menjadi rambut rontok.

Meskipun kutu kucing tak mudah disingkirkan, namun ada beberapa tindakan yang bisa dilakukan untuk mengurangi kutu kucing.

Di antaranya ,sebaiknya Anda selalu memastikan adakah kutu yang menempel saat kucing selesai bermain di luar rumah.

Kucing juga diberikan obat kutu khusus saat terdapat kutu di bulunya. 

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 3-4 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 3-4 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

Tren
Amankah Tidur dengan Posisi Kepala, Badan, dan Kaki Tidak Sejajar?

Amankah Tidur dengan Posisi Kepala, Badan, dan Kaki Tidak Sejajar?

Tren
Parade 6 Planet 3 Juni 2024, Bisa Dilihat Jam Berapa?

Parade 6 Planet 3 Juni 2024, Bisa Dilihat Jam Berapa?

Tren
Kemenag Siapkan 300 Kuota Jemaah Haji untuk Ikuti Safari Wukuf

Kemenag Siapkan 300 Kuota Jemaah Haji untuk Ikuti Safari Wukuf

Tren
Produk yang Tidak Harus Menyertakan Sertifikasi Halal, Apa Saja?

Produk yang Tidak Harus Menyertakan Sertifikasi Halal, Apa Saja?

Tren
Kisah Penerjunan Kucing dengan Parasut, Berjasa Basmi Tikus di Kalimantan

Kisah Penerjunan Kucing dengan Parasut, Berjasa Basmi Tikus di Kalimantan

Tren
Sepanjang Mei, Ada 4 Aturan Baru Pemerintah yang Tuai Kegaduhan Publik

Sepanjang Mei, Ada 4 Aturan Baru Pemerintah yang Tuai Kegaduhan Publik

Tren
Cincin Emas Berusia 2.300 Tahun Ditemukan di Tempat Parkir Yerusalem

Cincin Emas Berusia 2.300 Tahun Ditemukan di Tempat Parkir Yerusalem

Tren
Daftar Ormas Keagamaan yang Kini Bisa Kelola Lahan Tambang Indonesia

Daftar Ormas Keagamaan yang Kini Bisa Kelola Lahan Tambang Indonesia

Tren
Buku Karya Arthur Conan Doyle di Perpustakaan Finlandia Baru Dikembalikan setelah 84 Tahun Dipinjam, Kok Bisa?

Buku Karya Arthur Conan Doyle di Perpustakaan Finlandia Baru Dikembalikan setelah 84 Tahun Dipinjam, Kok Bisa?

Tren
8 Fenomena Astronomi Sepanjang Juni 2024, Ada Parade Planet dan Strawberry Moon

8 Fenomena Astronomi Sepanjang Juni 2024, Ada Parade Planet dan Strawberry Moon

Tren
4 Provinsi Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan Juni 2024, Catat Jadwalnya

4 Provinsi Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan Juni 2024, Catat Jadwalnya

Tren
7 Cara Cek Pemadanan NIK-NPWP Sudah atau Belum, Klik ereg.pajak.go.id

7 Cara Cek Pemadanan NIK-NPWP Sudah atau Belum, Klik ereg.pajak.go.id

Tren
Perbandingan Rangking Indonesia Vs Tanzania, Siapa yang Lebih Unggul?

Perbandingan Rangking Indonesia Vs Tanzania, Siapa yang Lebih Unggul?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com