Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Zakat Fitrah dengan Uang, Berapa Besarannya?

Kompas.com - 03/04/2023, 10:45 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Zakat fitrah merupakan zakat yang wajib dikeluarkan oleh umat Islam, baik laki-laki, perempuan, dewasa, maupun anak-anak pada bulan Ramadhan yang salah fungsinya untuk membersihkan jiwa seseorang.

Waktu pembayaran zakat fitrah adalah selama bulan Ramadhan, baik awal, tengah, maupun akhir.

Namun, mengakhirkan pembayaran zakat fitrah merupakan salah satu anjuran Nabi Muhammad SAW.

Baca juga: Batas Waktu Terakhir Bayar Zakat Fitrah dan Besarannya

Mayoritas ulama berpendapat, jumlah zakat fitrah yang dikeluarkan adalah satu sha atau setara dengan 2,5 kilogram atau 3,5 liter beras.

Para ulama kemudian berijtihad bahwa barang yang dikeluarkan adalah makanan pokok.

Karena di Indonesia makanan pokoknya berupa beras, maka barang yang harus dikeluarkan ketika zakat fitrah adalah beras dengan ukuran sesuai dalam hadas, yaitu satu sha.

Baca juga: Bolehkah Membayar Zakat Fitrah pada Awal Ramadhan?


Zakat fitrah dengan uang

Meski lebih diutamakan dengan makanan pokok, umat Islam juga bisa membayar zakat fitrah dengan menggunakan uang.

Nantinya amil atau panitia zakat akan membelikan beras dan memberikannya kepada orang yang berhak.

Dilansir dari laman resmi Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS), besaran zakat fitrah yang dibayarkan dengan uang adalah Rp 45.000.

Namun, jumlah uang tersebut juga bisa diukur dengan harga beras 3,5 liter beras, sesuai daerah masing-masing.

Karena BAZNAS pusat berzakat di Jakarta, maka harga yang tertera di laman tersebut juga sesuai dengan daerah ibu kota.

Baca juga: Panduan Zakat Fitrah, dari Besarannya hingga Golongan yang Berhak Menerima

Umat Islam juga bisa membayar zakat secara online dengan mengunjungi laman https://baznas.go.id/bayarzakat.

Berikut caranya:

  • Pilih jenis dana "Zakat"
  • Pilih jenis "Zakat Fitrah"
  • Tulis jumlah orang yang dizakati
  • Akan muncul nominal yang harus dibayarkan dengan kelipatan Rp 45.000
  • Lengkapa data yang diminta, yakni nama, email, dan nomor telepon

Selanjutnya, Anda akan diarahkan untuk menuju jenis pembayaran secara online.

Pembayaran zakat melalui lembaga penyalur ini dimaksudkan agar zakat tersalurkan secara merata.

Baca juga: Bagaimana Cara Menghitung Zakat Fitrah?

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

Tren
5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

Tren
5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

Tren
11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

Tren
Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: 'Track Record' Baik

Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: "Track Record" Baik

Tren
Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Tren
Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Tren
Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Tren
Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Tren
Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Tren
Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Tren
Nasib Mahasiswa UM Palembang Pelaku Plagiat Skripsi, Gagal Wisuda dan Diskors

Nasib Mahasiswa UM Palembang Pelaku Plagiat Skripsi, Gagal Wisuda dan Diskors

Tren
Air Terjun di China Tuai Protes karena Mengalir dari Pipa Buatan Manusia

Air Terjun di China Tuai Protes karena Mengalir dari Pipa Buatan Manusia

Tren
Suntik KB pada Kucing Disebut Bisa Picu Kanker, Benarkah?

Suntik KB pada Kucing Disebut Bisa Picu Kanker, Benarkah?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com