Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gunung Sakurajima Jepang Erupsi, Warga Diminta Mengungsi

Kompas.com - 25/07/2022, 07:09 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Tentang Sakurajima

Gunung Sakurajima adalah salah satu gunung berapi paling aktif di Jepang yang memiliki periode letusan yang terjadi secara teratur.

Tahun 2019 gunung ini juga pernah memuntahkan abu setinggi 5,5 km.

Gunung Sakurajima berada sekitar 1.000 kilometer barat daya Tokyo.

Dulunya lokasi gunung ini menjadi satu kesatuan pulau, namun kini menjadi semenanjung setelah letusan pada tahun 1914.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com