Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kandungan Kolesterol Lebih Rendah, Ini 7 Manfaat Daging Kambing

Kompas.com - 10/07/2022, 16:30 WIB
Diva Lufiana Putri,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Beberapa masyarakat khawatir mengonsumsi daging kambing lantaran disebut memicu kolesterol dan darah tinggi.

Dilansir dari laman Live Strong, daging kambing ternyata memiliki kandungan lemak dan kolesterol yang lebih rendah dibanding daging sapi.

100 gram daging kambing mengandung sekitar 109 kalori dan 20,6 gram protein. Sedangkan, kandungan lemaknya hanya sebanyak 2 gram.

Daging kambing juga rendah kolesterol dan tidak mengandung karbohidrat.

Namun perlu diingat, daging kambing yang dimaksud adalah murni daging merah tanpa jeroan seperti usus, babat, atau otak.

Dilansir dari Kompas.com, (17/7/2021), berikut sejumlah manfaat daging kambing yang jarang diketahui:

Baca juga: 5 Makanan Sumber Kolesterol Terburuk, Salah Satunya Daging Merah

1. Mencegah kanker

Daging kambing mengandung CLA (Conjugated Linoleic Acid) atau asam lemak yang dikenal mampu mencegah kanker dan meminimalisir risiko peradangan.

Selain itu, kandungan selenium dan klorin dalam daging kambing juga membantu meminimalisir risiko terkena penyakit kronis ini.

2. Anti inflamasi

Daging kambing mengandung zat anti-inflamasi. Oleh karena itu, mengonsumsi daging kambing bisa menghambat peradangan di pembuluh darah dan menstabilkan detak jantung.

3. Membakar lemak

Daging kambing kaya akan vitamin B yang membantu tubuh membakar lemak.

Selain itu, daging kambing juga rendah lemak jenuh dan tinggi protein sehingga cocok dikonsumsi saat diet.

Baca juga: Jangan Sampai Daging Sapi Busuk, Simak Cara Tepat Simpan Daging Kurban

4. Mencegah anemia

Mengonsumsi daging kambing membantu mencegah anemia, khususnya untuk ibu hamil dan wanita menstruasi.

Daging kambing juga membantu meningkatkan sirkulasi darah dan mencegah bayi cacat lahir.

5. Meningkatkan kesehatan mental

Daging kambing terbukti mengandung vitamin B12. Vitamin ini dikenal dapat membantu meredakan stres dan depresi.

6. Mencegah stroke dan gangguan ginjal

Daging kambing juga tinggi asam lemak Omega 3, akan tetapi rendah kalium dan natrium.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Soroti Kasus Viral Ibu dan Anak Baju Biru di Tangsel, KPAI: Memori Buruk Dapat Melekat pada Korban

Soroti Kasus Viral Ibu dan Anak Baju Biru di Tangsel, KPAI: Memori Buruk Dapat Melekat pada Korban

Tren
Ramai soal Tren Pernikahan Tanpa Rasa Cinta dan Hasrat Seksual di Jepang, Apa Itu?

Ramai soal Tren Pernikahan Tanpa Rasa Cinta dan Hasrat Seksual di Jepang, Apa Itu?

Tren
Perbandingan Ranking FIFA Indonesia Vs Irak, Bakal Duel di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Perbandingan Ranking FIFA Indonesia Vs Irak, Bakal Duel di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Tren
Kronologi Bupati Halmahera Utara Ancam Demonstran Pakai Parang, Berujung Dilaporkan ke Polisi

Kronologi Bupati Halmahera Utara Ancam Demonstran Pakai Parang, Berujung Dilaporkan ke Polisi

Tren
Bukan Mewakili Jumlah Anggota, Ini Makna 12 Bintang Emas yang Ada di Bendera Uni Eropa

Bukan Mewakili Jumlah Anggota, Ini Makna 12 Bintang Emas yang Ada di Bendera Uni Eropa

Tren
Pendaftaran PPDB SD Surabaya 2024 Jalur Zonasi Kelurahan Dibuka, Klik Sd.ppdbsurabaya.net/pendaftaran

Pendaftaran PPDB SD Surabaya 2024 Jalur Zonasi Kelurahan Dibuka, Klik Sd.ppdbsurabaya.net/pendaftaran

Tren
Mengenal Robot Gaban 'Segede Gaban', Sebesar Apa Bentuknya?

Mengenal Robot Gaban "Segede Gaban", Sebesar Apa Bentuknya?

Tren
Motif Ibu di Tangsel Rekam Video Cabuli Anak Sendiri, Mengaku Diancam dan Dijanjikan Rp 15 Juta

Motif Ibu di Tangsel Rekam Video Cabuli Anak Sendiri, Mengaku Diancam dan Dijanjikan Rp 15 Juta

Tren
Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Tren
Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Tren
Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Tren
Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com