Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa Itu Hidrogen Sulfida, Gas Beracun yang Muncul di PLTP Dieng?

Kompas.com - 13/03/2022, 14:29 WIB
Alinda Hardiantoro,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

Sumber CDC,NCBI,HSI

 

2. Mual dan sakit kepala

Gejala paparan akut pada seseorang yang menghirup gas hidrogen sulfida bisa menyebabkan beragam gejala, di antaranya:

  • Mual.
  • Sakit kepala.
  • Kehilangan keseimbangan.
  • Tremor.
  • Kejang-kejang.
  • Iritasi kulit dan mata.

Paparan akut ini terjadi lantaran gas hidrogen sulfida yang terhirup dapat menghambat sistem enzim sitokrom oksidase sehingga penggunaan oksigen di dalam sel menjadi berkurang.

Akibatnya terjadi reaksi metabolisme anaerobik yang berakibat pada kondisi asam-basa dalam tubuh yang tidak seimbang.

Terganggunya sistem metabolisme ini akan berpengaruh terhadap sistem saraf dan jaringan jantung yang berisiko pada kematian.

Baca juga: Kesaksian Warga Saat Terjadi Kebocoran Gas di PLTP Dieng: Banyak yang Tergeletak

3. Kematian

Pasien yang menghirup gas hidrogen sulfida dengan konsentrasi tinggi akan mengalami gangguan pada sejumlah sistem tubuh, seperti terganggunya sistem saraf, kardiovaskular, ginjal, hati, dan hematologi.

Hal tersebut bisa berakibat pada hilangnya kesadaran, koma, kelumpuhan pernapasan, kejang, hingga kematian.

Efek paparan tersebut terjadi apabila seseorang menghirup gas hidrogen sulfida dengan konsentrasi lebih dari 100 ppm.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com