Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ramai Bakal Lanjut, Ini 4 Hal soal Squid Game Season 2

Kompas.com - 12/11/2021, 16:32 WIB
Retia Kartika Dewi,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

"Saya tidak memiliki rencana yang berkembang dengan baik untuk 'Squid Game 2'. Cukup melalahkan hanya dengan memikirkannya. Tapi jika saya melakukannya, saya pasti tidak akan melakukannya sendiri," lanjut dia.

Ia mengungkapkan, bakal mempertimbangkan untuk menggunakan ruang penulis dan menginginkan banyak sutradara berpengalaman.

3. Karakter Gi-hun dipastikan muncul lagi

Informasi lain yang disampaikan Dong-hyuk, karakter Seong Gi-hun atau pria dengan jaket peserta Squid Game nomor 456 ini, dipastikan muncul kembali di season 2.

"Gi-hun akan kembali, dan dia akan melakukan sesatu untuk dunia," ucap Dong-hyuk.

Jika Anda sudah selesai menonton Squid Game season 1, maka Anda akan tahu bahwa ia menjadi karakter yang ditunggu-tunggu kemunculannya di season 2.

4. Ingin angkat isu permasalahan di Korea

Poster film Squid Game, serial Netflix yang viral di seluruh dunia.IMDb Poster film Squid Game, serial Netflix yang viral di seluruh dunia.
Hal menarik lainnya, Dong-hyuk mengungkapkan tentang satu ide yang mungkin akan muncul pada Squid Game season 2 yang melibatkan polisi, dan menggunakan Frontman.

Menurut dia, persoalan dengan petugas kepolisian bukan hanya menjadi permasalahan di Korea.

"Saya melihatnya di berita global bahwa kepolisian bisa sangat lamban dalam bertindak. Ada lebih banyak korban atau situasi jadi lebih parah karena polisi tidak segera bertindak cepat," ujar Dong-hyuk.

"Ini adalah masalah yang ingin saya angkat. Mungkin di season 2 saya bisa membicarakan hal ini lebih banyak," ujar dia.

Dong-hyuk juga berencana akan menambahkan kisah Frontman (mantan polisi yang sekarang menjadi pengawas permainan) dalam season 2.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Sosok Calvin Verdonk, Pemain Naturalisasi yang Diproyeksi Ikut Laga Indonesia Vs Tanzania

Sosok Calvin Verdonk, Pemain Naturalisasi yang Diproyeksi Ikut Laga Indonesia Vs Tanzania

Tren
Awal Kemarau, Sebagian Besar Wilayah Masih Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang, Mana Saja?

Awal Kemarau, Sebagian Besar Wilayah Masih Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang, Mana Saja?

Tren
Mengenal Gerakan Blockout 2024 dan Pengaruhnya pada Palestina

Mengenal Gerakan Blockout 2024 dan Pengaruhnya pada Palestina

Tren
Korea Utara Bangun 50.000 Rumah Gratis untuk Warga, Tanpa Iuran seperti Tapera

Korea Utara Bangun 50.000 Rumah Gratis untuk Warga, Tanpa Iuran seperti Tapera

Tren
Menggugat Moralitas: Fenomena Perselingkuhan di Kalangan ASN

Menggugat Moralitas: Fenomena Perselingkuhan di Kalangan ASN

Tren
5 Fakta Kasus Mobil Mewah Pakai Pelat Dinas Palsu DPR, Seret Pengacara Berinisial HI

5 Fakta Kasus Mobil Mewah Pakai Pelat Dinas Palsu DPR, Seret Pengacara Berinisial HI

Tren
Beli Elpiji Wajib Pakai KTP, Pertamina: Masyarakat yang Belum Daftar Masih Dilayani

Beli Elpiji Wajib Pakai KTP, Pertamina: Masyarakat yang Belum Daftar Masih Dilayani

Tren
Kata PBB, Uni Eropa, Hamas, dan Israel soal Usulan Gencatan Senjata di Gaza

Kata PBB, Uni Eropa, Hamas, dan Israel soal Usulan Gencatan Senjata di Gaza

Tren
Beda Kemenag dan MUI soal Ucapan Salam Lintas Agama

Beda Kemenag dan MUI soal Ucapan Salam Lintas Agama

Tren
Orang dengan Gangguan Kesehatan Ini Sebaiknya Tidak Minum Air Kelapa Muda

Orang dengan Gangguan Kesehatan Ini Sebaiknya Tidak Minum Air Kelapa Muda

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 2-3 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 2-3 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024, Asal-usul Kata Duit

[POPULER TREN] Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024, Asal-usul Kata Duit

Tren
Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Tren
Moeldoko Sebut Tapera Tak Akan Senasib dengan Asabri, Apa Antisipasinya Agar Tak Dikorupsi?

Moeldoko Sebut Tapera Tak Akan Senasib dengan Asabri, Apa Antisipasinya Agar Tak Dikorupsi?

Tren
Tips Mengobati Luka Emosional, Berikut 6 Hal yang Bisa Anda Lakukan

Tips Mengobati Luka Emosional, Berikut 6 Hal yang Bisa Anda Lakukan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com